Berikut Cara Daftar Penemerina Bansos BLT BBM Rp600 Ribu Sert Jadwal Penyalurannya

- 14 September 2022, 12:43 WIB
Berikut Cara Daftar Penemerina Bansos BLT BBM Rp600 Ribu Sert Jadwal Penyalurannya
Berikut Cara Daftar Penemerina Bansos BLT BBM Rp600 Ribu Sert Jadwal Penyalurannya /Pikiran Rakyat

PORTAL KOTAMOBAGU, Pikiran Rakyat - Berikut ini ada informasi mengenai cara daftar jadi penerima bansos BLT BBM sebesar Rp600 ribu lengkap dengan jadwal penyaluran dan cek penerima.

Setelah BBM mengalami kenaikan, pemerintah mengambil inisiatif untuk menyalurkan bantuan BLT BBM sebesar Rp600 ribu kepada masyarakat yang sudah terdaftar.

Adapun bantuan bansos BLT BBM Rp600 ribu ini juga akan disalurkan kepada 20,65 juta Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di seluruh Indonesia.

Baca Juga: Retas Dokumen Jokowidodo dan BIN Identitas Hacker Bjorka Mulai Terbongkar

Untuk jadwal penyalurannya, Mensos Risma menuturkan BLT BBM 2022 ini akan cair dalam dua tahap.

Tahap pertama pencairan BLT BBM 2022 ini sebesar Rp300.000 akan disalurkan pada bulan September 2022 sekarang.

Sementara tahap kedua pencairan BLT BBM 2022 akan mulai disalurkan Rp300.000 di awal bulan Desember 2022.

"Kita berikan dalam dua tahap. Jadi per tahapnya Rp300.000. Kita berikan per September ini dan nanti pada awal Desember kita berikan (tahap) yang kedua," kata Risma dikutip dari setkab.go.id

Baca Juga: Hindari Serangan Siber Bjorka Terus Berlanjut, Komisi I DPR RI Minta Pemerintah Perbaiki Pengamanan Jaringan

Halaman:

Editor: Moh Irfany Alhabsyi

Sumber: Setkab.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x