Kisah Mistis Hotel Berhantu di Sulut yang Pernah Jaya di Era Presiden Soeharto, Ada Putri Berbaju Putih

- 23 September 2023, 08:09 WIB
ilustrasi penampakan hantu berbaju putih
ilustrasi penampakan hantu berbaju putih /Felix Tendeken/

Portalkotamobagu.com -Siapa yang tidak kenal dengan Manado Beach Hotel (MBH), satu diantara hotel ternama di Desa Mokupa, Kecamatan Tombariri, Kabupaten Minahasa, Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) yang jaya pada era 1990-an.

Pada masa pemerintahan mantan Presiden RI Soeharto, MBH merupakan hotel bintang empat pertama di provinsi berjulukan bumi nyiur melambai.

Bahkan pada tahun 1991, MBH diresmikan langsung oleh Presiden RI Soeharto.

MBH mengalami masa kejayaan selama sembilan tahun sejak diresmikan Presiden Soeharto pada tanggal 11 September 1991.

Selama periode itu MBH berkibar sebagai satu-satunya hotel berbintang empat di Provinsi Sulawesi Utara (Sulut).

Tidak sedikit petinggi negara ini yang pernah menginap di hotel tersebut.

Para menteri kabinet pada masa itu selalu menginap di MBH.

Megawati Soekarnoputri yang kemudian hari menjabat Wakil Presiden dan Presiden RI juga pernah menginap di MBH.

Hotel ini kemudian menjadi pilihan para pejabat dan konglomerat Sulut kala itu.

Halaman:

Editor: Felix Tendeken

Sumber: Tribunnews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x