PESAING BARU BRO! WMoto F15 2022 Bakal Rusak Pasar Yamaha MX King dan Honda Supra GTR

- 31 Agustus 2022, 06:30 WIB
WMoto F15 Baru 2022.
WMoto F15 Baru 2022. /Tangkap Layar, (YouTube @Techno ID)

Dari segi fitur default motor bebek WMoto F15 2022 ini yang paling menonjol adalah penggunaan parameter dengan desain kombinasi Analog dan juga digital Fals speedometer.

Baca Juga: Skutik Retro Hasil Kolaborasi Yamaha & Honda, Inilah Saudara Scoopy yang Sangat Irit BBM

Ini juga tergolong lengkap seperti petunjuk kecepatan konsumsi bahan bakar, lampu indikator dan masih banyak lagi yang mungkin tidak dimiliki Yamaha MX King dan Honda Supra GTR 150.

Menariknya pada motor bebek baru ini juga sudah terdapat fitur USB charger yang sepertinya sudah menjadi sebuah fitur wajib pada sepeda motor saat ini.

Bagian USB charger ini juga sudah dilengkapi dengan penutup sebagai fitur keamanan.

Baca Juga: PILIHAN BIJAK! Honda Beat dan Yamaha Mio Kemahalan, Inilah Skutik Termurah di Indonesia, Simak Spesifikasinya

Jika dilihat dari dimensi motor bebek baru ini tidak terlalu besar, dimensinya sama seperti motor bebek sport pada umumnya, seperti pada Yamaha MX King dan Honda Supra GTR.

Bahkan tinggi joknya cukup ramah yaitu 770 mm dan beratnya sendiri WMoto F15 2022 ini tergolong ringan yaitu 122 kg serta untuk kapasitas tanki bahan bakarnya mencapai angka 5,5 liter.

Bicara mengenai spek mesin motor bebek baru ini punya mesin berkapasitas sebesar 149 dua sisi yang dapat dibulatkan menjadi 150 cc.

Baca Juga: Maxi Gambot Terbaru Meluncur di Tanaha Air, Pengganti Yamaha NMAX?

Halaman:

Editor: Mohamad Ramdhani Amiri

Sumber: youtube @Techno ID


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x