Terjadi Hari ini Fenomena Planet Okultasi Uranus, Seperti apa Fenomena itu?

- 25 Juni 2022, 11:06 WIB
Terjadi Hari ini Fenomena Planet Okultasi Uranus, Seperti apa Fenomena itu?
Terjadi Hari ini Fenomena Planet Okultasi Uranus, Seperti apa Fenomena itu? /TikTok/

Baca Juga: Fenomena Okultasi Uranus 25 Juni 2022 akan Menghalangi Bulan, Simak Faktanya

Fenomena planet Okultasi Uranus terlama akan terjadi di wilayah Manokwari dan Papua Barat. Waktu untuk menyaksikan fenomena langit ini yaitu pada pukul 05.23 untuk wilayah Indonesia Timur dengan durasi yang cukup lama yaitu 1 jam 19 menit.

Okultasi Uranus tersingkat akan terjadi di wilayah Balikpapan dapat disaksikan mulai pukul 04.30 waktu setempat dengan durasi 16 menit.

Dalam catatan, fenomena Okultasi Uranus ini pernah terjadi pada tahun 2006 lalu dan diperkirakan akan kembali terjadi pada tahun 2030 mendatang.

Itulah fenomena astronomi Okultasi Uranus yang terjadi hari ini selain dari fenomena 5 planet sejajar. ***

Halaman:

Editor: Moh Irfany Alhabsyi

Sumber: LAPAN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x