Lebih Murah Dari Honda BeAT! Suzuki Ngamuk, Hadirkan Motor SkyDrive Sport 2023

- 2 Februari 2023, 18:36 WIB
Hadirkan Suzuki, motor Skydrive Sport 2023
Hadirkan Suzuki, motor Skydrive Sport 2023 /

PORTAL KOTAMOBAGU, Pikiran Rakyat - Sepertinya pabrikan asal Jepang Suzuki tak main-main di tahun 2023, kini hadirkan motor SkyDrive sport. 

Suzuki SkyDrive sport 2023, berbagai upaya untuk bangkit dan kembali bersaing dengan para Rival sudah mulai terlihat dengan hadirnya motor ini. 

Bermesin 115 cc yang memiliki desain sangat sporty, motor Suzuki SkyDrive Sport harganya setara dengan Honda BeAT. 

Baca Juga: Akhirnya Yamaha Fazzio Punya Kembaran, Sumpah yang ini Lebih Keren dan Tidak Minum Bensin

Suzuki SkyDrive sport versi 2023 yang kini mendapatkan desain strip dan grafis baru diantaranya warna Titan Black dengan warna body hitam glossy.

Yang dipadukan dengan strip grafis minimalis berwarna pink. Dikutip dari akun YouTube @YRP OFFICIAL. 

Lalu ada warna metalik mattelar blue dengan kombinasi warna biru doff dengan warna silver dan satu lagi warna yang terbilang unik yakni perpaduan warna hijau tosca dengan warna silver dan merah. 

Baca Juga: MAKIN KEREN! Motor Sultan dari Honda Kembali Diupgrade, Tampilan Makin Mewah

Dibagian stripingnya desain varian strip yang diberi nama Candy jekle Green ini pun terbilang sporty ke motor-motor Suzuki.

Untuk dapur pacunya Suzuki SkyDrive sport 2023 ini mengusung mesin 115 cc satu silinder berpendingin udara.

Yang mampu mencapai tenaga maksimum sebesar 6,7 k pada 8000 RPM.

Baca Juga: Tampilannya Bikin Ngiler! Hyundai Luncurkan Mobil Murah Saingan Honda Amaze

Serta torsi maksimum di angka 8,5 Newton meter pada 6000rpm.

Sedangkan untuk fiturnya memiliki lampu depan LED area floreboard yang lebih luas.

Kunci berpenutup magnet speedometer yang sporty dan yang terbaru sudah memakai ban tipe tubeless sebagai standar bawaan pabrik.

Baca Juga: Menggangu Ketertiban Umum, Polres Bolsel Amankan 6 Kenalpot Racing

Terakhir untuk zona pemasaran Suzuki SkyDrive sport versi 2023 ini dipasarkan untuk negara Filipina dan dibanderol setara 19,8 juta. 

Lalu yang jadi pertanyaannya apakah motor ini akan masuk di Indonesia?.

Tenang teman-teman motor ini sudah ada di Indonesia kok cuma namanya berbeda yaitu Suzuki Nex II dan harganya pun malah lebih murah mulai dari 18,1 hingga 18,8 juta rupiah. 

Baca Juga: Mobil Canggih Masuk Indonesia Bisa Perintah Suara, Chery Tiggo 7 Pro Mesin Turbo Jadi Pesaing Wuling Almaz

Tinggal kita tunggu saja ya kapan giliran punya striping dan warna barunya edisi 2023.

Gimana guys, dengan motor ini SkyDrive sport versi 2023 tampilan lebih sporty lho. ***

Editor: Maqil Watshon

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x