Honda WRV 2023 Punya Fitur Komplit Say! Cek Disini Spek dan Harganya di Pasar Indonesia

- 29 Januari 2023, 01:35 WIB
Tak puas dengan WRV, Honda kini siap perkenalkan Honda ZRV.
Tak puas dengan WRV, Honda kini siap perkenalkan Honda ZRV. /Sanook/

it banget dari Honda WR-V 2023 yakni Auto AC, Engine Start/Stop, Tilt Steering Wheel, Sequential LED Turning Signal, 17 inci Two Tone Alloy Wheel, LED Fog Lamp, dan Honda Sensing.

Baca Juga: Harga Capai 3 Miliar Guys! Begini Spek Cruiser Klasik Harley Davidson FL Hydra Glide 1949

Selain itu, ada juga Vehicle Stability Assist (VSA), 6 Airbags, Hill Start Assist (HSA), sistem pengereman ABS + EBD + BA, Emergency Stop Signal, Walk Away Auto Lock, Rear Seat Reminder,

Interior Honda WRV 2023 yang siap goyang Daihatsu Rocky dan Toyota Raize
Interior Honda WRV 2023 yang siap goyang Daihatsu Rocky dan Toyota Raize

Sebagai mobil SUV sporty dan mewah, Honda WR-V 2023 hadir di Indonesia hanya dalam satu pilihan transmisi yakni matic CVT. Dan dibandrol mulai dengan harga Rp 271,9 Juta.

Untuk memudahkan kamu memilih Mobil Honda WR-V 2023 terbaru, berikut harga sesuai varian yang tersedia dan pasar Mobil SUV tanah air.

Baca Juga: Pakai Rangka Honda Rebel? Begini Spek 2 Scrambler CL Gaya Neo Retro Dengan Silinder Tunggal

Untuk harga Honda WRV 2023 tipe E CVT: Rp. 271.900.000, Kemudian harga Honda WRV 2023 tipe RS CVT: Rp. 289.900.000. sedangkan harga Honda WRV 2023 tipe RS CVT with Honda Sensing: Rp. 309.900.000.

Spesifikasi Honda WRV 2023, menggunakan mesin 1.5 liter i-VTEC, DOHC, 4 silinder segaris dengan Drive By Wire, 16 katup. Yang bisa menghasilkan tenaga puncak hingga 121 PS pada 6.600 rpm dan torsi maksimum mencapai 145 Nm pada 4.300 rpm.

Untuk satu tipe Honda WR-V 2023 yakni CVT dengan teknologi G-Design Shift, diklaim menghasilkan performa akselerasi bertenaga setra memiliki efisiensi bahan bakar miningkat sebesar 4 persen.

Halaman:

Editor: Abdul Rahman Makalunsenge

Sumber: Honda Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x