Mirip Harley Davidson, Keeway SCR 250V Bergaya Scrambler Resmi Meluncur Berikut Spesifikasinya

- 24 Oktober 2022, 23:48 WIB
Keeway SCR 250V
Keeway SCR 250V /Tangkapan layar YouTube Benelli Indonesia /

Bicara dapur pacunya mesin ini berkubikasi 249 cc, 4 tak 2 silinder V Twin, SOHC, full injeksi dengan berpendingin udara.

Sebagaiaman sodara kandungnya, tenaga yang dihasilkan dari SCR 250V mencapai 16,8 DK pada 8.500 rpm dengan torsi maksimum mencapao 17 Nm pada 5.500 rpm.

Baca Juga: BANJIR FITUR CANGGIH! Honda CBR150R Puaskan ‘Nafsu’ Konsumen, Begini Detailnya

Tenaga tersebut disalurkan ke roda pengerak belakang lewat transmisi 5 percepatan manual.

Yang membedakan, Keeway SCR 250V mengunakan rantai sementara Keeway V 250FI mengunakan belt untuk penerus tenaga.

Untuk kedua rodanya pun menggunakan ukuran ban dan velg berbesa, yakni untuk roda depan mengunakan ban ukuran 100/80 ring 17 dan roda belakang berukuran 130/90 ring 15.

Baca Juga: ASTAGA BRO! Suzuki Katana Kini Memiliki Tampilan Sangat Tajam, Berikut Spesifikasinya

Pada sektor pengereman kedua rodanya pun telah dibekali rem cakram kaliper 4 piston di depan dan kalipier 1 piston di belakang serta sudah ABS.

Bicara soal harganya Keeway SCR 250V dibandrol dengan harga Rp57,3 juta, untuk OTR Jakarta. ***

Halaman:

Editor: Nanda Surya Saputra

Sumber: keeway indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x