Resmi Diluncurkan, Nissan Note E-Power 2022 Kalahkan Ketampanan Honda Jazz, Ini Spesifikasinya

- 2 Agustus 2022, 13:30 WIB
Resmi Diluncurkan, Nissan Note E-Power 2022 Kalahkan Ketampanan Honda Jazz, Ini Spesifikasinya.
Resmi Diluncurkan, Nissan Note E-Power 2022 Kalahkan Ketampanan Honda Jazz, Ini Spesifikasinya. /SC: Youtube

PORTAL KOTAMOBAGU, Pikiran Rakyat - PT Nissan Motor distributor Indonesia telah menciptakan teknologi mobil listrik yang diperkirakan sangat cocok untuk Indonesia yakni Nissan note e-power 2022.

Kemunculan Nissan note e-power tersebut digadang-gadang bakal mengalahkan ketampanan pesaingnya yakni Honda Jazz.

Dilansir dari kanal youtube @Auto DP, Nissan note e-power merupakan mobil listrik bertipe compact car yang dilengkapi teknologi yang bernama e-power.

Dimana teknologi e-power menggerakkan roda kendaraannya menggunakan motor listrik yang juga didukung oleh baterai lithium-ion.

Perlu diketahui mesin bensin tidak akan menggerakkan roda kendaraan dan hanya akan beroperasi jika dibutuhkan saja.

Baca Juga: All New Kia Carens Pakai Mesin Diesel Hybrid, Siap Rebut Pasar Mitsubitshi Xpander di Indonesia

Melalui sistem kerja seperti ini maka akan dihasilkan efisiensi bahan bakar yang optimal sehingga teknologi mobil listrik e-power besutan diesel ini tidak membutuhkan charger atau pengisian ulang listrik.

Kabar soal Nissan note e-power akan meluncur di Indonesia terendus lewat bocoran dari gambar desain yang diduga wujud notif power di laman resmi pangkalan data kekayaan intelektual Kemenkumham Republik Indonesia.

Dan tak kalah menariknya Nissan note e-power dinobatkan sebagai mobil terbaik di Jepang tahun 2021-2022, alasan menarik yang dikemukakan dewan juri Mengapa note e- power bisa menjadi pemenang adalah karena mobil tersebut mengadopsi powertrain hibrid angka konsumsi BBM yang sangat efisien headline yang sangat baik styling mobil yang sangat menarik dan positioning harga yang tepat.

Halaman:

Editor: Suprianto Suwardi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x