Apa Beda Yamaha NMAX ABS dan Non ABS, Fungsinya untuk Apa, Mungkinkah Cuma Gaya-gayaan? Simak Penjelasannya

- 8 Juli 2022, 15:05 WIB
Inilah perbedaan Yamaha NMAX ABS dan Non ABS serta penjelasan fungsinya.
Inilah perbedaan Yamaha NMAX ABS dan Non ABS serta penjelasan fungsinya. /Berbagai Sumber/

PORTAL KOTAMOBAGU, Pikiran Rakyat – Pecinta Skutik tanah air khususnya Yamaha NMAX tentu sudah mengetahui, jika produk unggulan Yamaha Indonesia ini diluncurkan dalam dua versi, yakni ABS dan Non ABS.

Di pasaran, Yamaha NMAX dan Non ABS dibandrol dengan harga yang berbeda. Untuk varian ABS dijual dengan kisaran harga Rp32,2 jutaan, sementara varian Non ABS dibandrol dengan harga Rp30,2 jutaan.

Tentu kalian penasaran bukan, apa sih bedanya antara Yamaha NMAX ABS dan Non ABS serta untuk apa fungsinya?

Baca sampai habis penjelasan di bawah ini agar tidak gagal paham. Inilah perbedaan Yamaha NMAX ABS dan Non ABS, serta fungsinya.

 Baca Juga: Motor Veteran yang Melegenda di Indonesia Hadir Lagi di 2022, Tampil dengan Gaya Gold Metallic Extravagant

Jika dilihat sekilas, antara varian Yamaha NMAX ABS dan Non ABS nyaris serupa dan sulit di bedakan. Dari segi tampilan saja, kedua varian ini sama persis.

Untuk membedakan antara ABS dan NON ABS pertama bisa dilihat dari sistem pengereman cakramnya. Untuk versi ABS tentu dilengkapi dengan sensor ABS, sementara Non ABS tidak.

Naik ke spatbor, Yamaha NMAX ABS dan Non ABS berbeda, karena versi ABS memiliki logo ABS di bagian penipis spatbor.

Pindah ke bagian speedo meter, jika dalam posisi non aktif tampak serupa, namun ketika dinyalakan, versi Non ABS memiliki fitur yang lebih padat pada bagian menunya. Antara lain, fitur sms, telepon, Y-Connect, TCS (Tracking Control System) dan indikator ABS.

Halaman:

Editor: Suprianto Suwardi

Sumber: Berbagai Sumber Youtube @Ridwan Hanif Rahmadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x