Dampak Fenomena 5 Planet Sejajar 24 Juni 2022, Bisa Menyebabkan Bencana Alam di Bumi, Benarkah?

- 22 Juni 2022, 23:00 WIB
Dampak Fenomena 5 Planet Sejajar 24 Juni 2022, Bisa Menyebabkan Bencana Alam di Bumi, Benarkah?
Dampak Fenomena 5 Planet Sejajar 24 Juni 2022, Bisa Menyebabkan Bencana Alam di Bumi, Benarkah? /George Desipris/

Jangan berekspektasi tinggi dulu dan berharap menyaksikan seluruh planet dengan sangat jelas.

Sebab dalam fenomena 24 Juni 2022 ini, hanya planet Venus dan Jupiter yang paling mudah untuk dapat dilihat dengan mata tanpa bantuan alat.

Dikarenakan planet lainnya akan tampak lebih redup dan hanya menyajikan pemandangan titik cahaya yang redup di langit nantinya.

Anda semua dapat menyaksikan fenomena ini mulai pada tanggal 23 sampai 24 Juni 2024 nanti.

Untuk mendapatkan pengalaman pengamatan yang lebih baik, tentu anda harus menggunakan teleskop.

Bagi Anda yang mungkin tidak sempat melihat fenomena ini, tidak usah khawatir.

Karena di masa mendatang akan terjadi lagi fenomena planet sejajar, yang bahkan lebih indah lagi.

Diprediksi 8 planet sejajar yang ada di tata surya kita ini akan sejajar dan tanggal terdekat untuk terjadinya fenomena luar biasa ini adalah pada tanggal 6 Mei tahun 2492.

Jadi kalian semua tinggal menunggu sekitar 470 tahun lagi, untuk dapat menyaksikan fenomena planet sejajar lagi.

Dimana 8 planet akan sejajar di tata surya kita ini, dan tentunya fenomena ini sangatlah langka terjadi.

Halaman:

Editor: Paisal Ibrahim Tuliabu

Sumber: YouTube @Nasi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x