Cara Ampuh Mengusir Tikus Dalam Rumah, Wajib Tahu Nih

- 8 April 2022, 22:30 WIB
Cara ampuh mengusir tikus di dalam rumah. /Pixabay/
Cara ampuh mengusir tikus di dalam rumah. /Pixabay/ /

PORTAL KOTAMOBAGU PRMN  - Keberadaan Tikus dalam rumah tentunya sangat meresahkan pemilik rumah itu sendiri.

Sebab dengan adanya Tikus dalam rumah, makanan yang tersimpan pun bisa dimakannya, bukan hanya itu saja, Tikus juga bisa menjadi sumber penyakit bagi pemilik rumah.

Nah, kali ini Anda tidak perlu khawatir lagi, karena ada cara paling ampuh untuk mengusir Tikus dalam rumah.

Untuk cara mudah mengusir Tikus, anda cukup menggunakan beberapa bahan alami ini. Agar tidak penasaran, simak di bawah ini:

Baca Juga: Mitos Atau Fakta, Begini Penjelasan Ketiban Cicak di Kepala Menurut Islam dan Primbon Jawa

1. Bawang merah

Bukan hanya pelengkap bahan bumbu dapur saja, bawang merah punya manfaat lain, yaitu dapat mengusir Tikus dalam rumah.

Hal itu dikarenakan, bawang merah mempunyai bau yang sangat menyengat dan itu bisa membuat Tikus merasa pusing.

Nah, cara untuk menggunakannya tidak sulit, Anda cukup mengiris bawang merah, kemudian taru di tempat yang sering dilalui Tikus.

Halaman:

Editor: Sasmito Wiharjo

Sumber: Dari Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x