Pecinta Motor Klasik, Kolektor Muda Ini Punya Vespa Douglas

- 29 Desember 2022, 05:15 WIB
Adrianus Mokoginta Wakil Rakyat Pecinta Vespa
Adrianus Mokoginta Wakil Rakyat Pecinta Vespa /Yunita Datalamon/

“Ada beberapa jenis Vespa yang saya miliki. Bahkan jenis terkini Piagio. Semua perna dipakai touring termasuk satu jenis vespa klasik saya. Vespa klasik menurut saya adalah Vespa Douglas, dan saya memilikinya,” ujar Adrianus yang perna menjadi Ketua IMI ini.

Vespa motor klasik dengan tipe dan jenis yang langkah, akan benar-benar sangat mahal. Vespa klasik yang termahal harganya mencapai miliaran rupiah. Disini akan kita bahas lima jenis Vespa klasik termahal di dunia versi kami.

Vespa Douglas termasuk vespa klasik yang bisa dihargai dengan nominal Rp180 juta. Namun siapa yang tahu jika Vespa Douglas ini diproduksi di negara Inggris, pada tahun 1951.

Baca Juga: Saingi Vespa, Skutik Bergaya Retro Modern ini Usung Mesin 300 CC Harga 50 Jutaan, ini Dia Sosoknya

Vespa klasik Douglas jadi salah satu barang langka, karena produksinya berhenti pada tahun 1965. Vespa Douglas diproduksi sebanyak 120 6230 unit.

Vespa Douglas berasal dari perusahaan Douglas yang berbasis di kingwood bristol Inggris. Dimana Perusahaan ini sudah memproduksi motor sejak tahun 1907 dan mengalami kebangkrutan pada Tahun 1948.

Kemudian 1948, Manajer director Douglas Cloud Maker Max, membuat perjanjian dengan Piaggio untuk membangun pabrik Vespa di briston dengan lisensi dari Piaggio.

Baca Juga: Mirip Vespa! Hanya 16 Jutaan, Motor Listrik Smoot Tempur Facelift, Tampang Lebih Futuristik dan Sporty

Kemudian sebuah Vespa rakitan Douglas dipamerkan diajang motorcycle show the earth's core pada tahun 1949.

Namun skuter ini baru benar-benar diproduksi dua tahun kemudian tepat pada April 1950. Itulah kenapa vespa douglas menjadi klasik dan mahal.

Halaman:

Editor: Abdul Rahman Makalunsenge

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x