MG Marvel Dengan Gaya Suv Bakal Hadir di Indonesia, Begini Spesifikasi dan Harganya

- 8 Agustus 2022, 23:18 WIB
/

Bicara soal pengisian daya MG mengklaim bahwa Marvel R ini hanya membutuhkan waktu pengisian daya selama 30 menit, untuk mengisi daya dari 0 hingga 80% dengan menggunakan pengisian daya fast charging.

Jarak tempuhnya dengan kapasitas baterai yang penuh, dapat memiliki jangkauan jarak tempuh yang lebih jauh dibanding tipe performance.

Baca Juga: All New Yamaha TMAX 2023 Tampil Lebih Garang, Bakal Bikin Suzuki dan BMW Panik

Dalam pengujian MG pada tipe performance bisa menempuh 270 KM, sementara dua tipe lainnya bisa menempuh 402 KM untuk sekali pengisian penuh.

Bicara harga pihak MG Indonesia belum merilis harganya, namun untuk melihat harga di Eropa yang telah memasarkan MG Marvel ini dibandrol 650 jutaan sampai tipe tertinggi 715 jutaan.***

Halaman:

Editor: Nanda Surya Saputra

Sumber: YouTube Auto DP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x