Berikut Sejumlah Keutamaan Surat Al Fatihah Menurut Syekh Ali Jaber: Salah Satunya Bisa Jadi Ayat untuk Ruqyah

- 11 Mei 2022, 11:30 WIB
Berikut Sejumlah Keutamaan Surat Al Fatihah Menurut Syekh Ali Jaber: Salah Satunya Bisa Jadi Ayat untuk Ruqyah / ilustrasi
Berikut Sejumlah Keutamaan Surat Al Fatihah Menurut Syekh Ali Jaber: Salah Satunya Bisa Jadi Ayat untuk Ruqyah / ilustrasi /Tangkapan layar Pexels/ Abdulmeilk Aldawsari


PORTAL KOTAMOBAGU, Pikiran Rakyat - Dalam salah satu tausiahnya, Syekh Ali Jaber pernah mengungkap sejumlah keutamaan dari surat Al Fatihah yang mungkin banyak dari umat muslim yang belum mengetahuinya.

Surat yang dikenal dengan nama lain yakni Ummul Kitab atau Ummul Qur'an ternyata memiki banyak keutamaan, salah satunya bisa dijadikan ayat untuk ruqyah, sebagaimana disampaikan Syekh Ali Jaber.

Syekh Ali Jaber mengungkapkan, begitu luar biasa kemuliaan Al Qur'an untuk kita. Dan patut disyukuri, kita (umat muslim) terpilih menjadi umat Nabi Muhammad Shallallahu Alaihi Wasallam (SAW) menjadi ummatul Qur'an.

Baca Juga: Ustadz Abdul Somad Sebut Orang 'Pintar Sejati' Bukan IP 4 atau IQ 200, Tapi Mereka Punya Ciri Ini

Kata Syekh Ali Jaber, Qur'an adalah kitab suci umat Islam, dijamin tidak ada celah di dalamnya, tidak ada kesalahan dan kebatilan. Bahkan, dalam lindungan Allah Subhanahu Wa Ta'ala (SWT).

Mulai dari bentuk makna, arti, tulisannya, halaman-halamannya dan semua dilindungi oleh Allah SWT. Sebagaimana janji Allah "Inna nahnu nazzalna dzikro wa inna lahu lahafidun"

Yang artinya: Kami telah menurunkan Al Qur'an dan kamilah yang menjaganya. Termasuk yang terjaga Ahlul Qur'an

"Bukan hanya Al Qur'an sendiri yang terjaga tetapi ahlul Qur'an pun dijaga oleh Allah Subhanahu ta'ala," kata Syekh Ali Jaber.

Lantas, apa saja keutamaan surat Al Fatihah sebagaimana dimaksud Syekh Ali Jaber?

Baca Juga: Apakah Haram Mendengarkan Musik dan Memainkannya? Begini Penjelasan Ustadz Khalid Basalamah

Halaman:

Editor: Moh Irfany Alhabsyi

Sumber: YouTube Muslim - Saluran Dakwah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x