Kabar Baik, Inilah 4 Bantuan Pemerintah yang akan Cair Juni 2021: Cek dan Daftar Sekarang

- 1 Juni 2021, 08:30 WIB
Ilustrasi 4 bantuan pemerintah yang akan cair bulan Juni 2021.
Ilustrasi 4 bantuan pemerintah yang akan cair bulan Juni 2021. /Antara/Adeng Bustomi

PORTAL KOTAMOBAGU - Lantaran Covid-19 yang melanda Indonesia sejak Maret 2020, pemerintah lewat sejumlah lembaga terus menggolontorkan dana bantuan bagi masyarakat yang terdampak. 

Beberapa bantuan itu dimaksudkan pemerintah sebagai bentuk jaring pengaman sosial untuk ekonomi masyarakat yang mengalami kelesuan karena pandemi.

Berikut ini adalah empat bantuan pemerintah yang akan dicairkan pada bulan Juni 2021.

Baca Juga: Pemeran Tarzan dan Istrinya Meninggal Akibat Kecelakaan Pesawat

1. Program Keluarga Harapan (PKH)

Bantuan melalui program PKH merupakan pemberian bantuan sosial (bansos) bersyarat bagi Keluarga Miskin (KM) yang masuk ke dalam kategori penerima PKH.

Mekanisme penyaluran PKH sendiri dilakukan tiga bulan sekali melalui empat tahap. Di tahun 2021 ini, bansos PKH disalurkan pada bulan Januari, April, Juni, dan Oktober.

Penyaluran dilakukan melalui bank anggota Himpunan Bank Negara (Himbara) yaitu BNI, BRI, Bank Mandiri, dan BTN.

Baca Juga: Pemerintah Cairkan BPUM Rp1,2 Juta Juni 2021, Login eform.bri.co.id/bpum, Berikut 3 Syarat Mutlaknya

Halaman:

Editor: Suhendra Manggopa

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah