Ford Explorer EV Meluncur di Pasaran! Biasa Tempuh Jarak Hingga 498 Kilometer, Cek Detailnya

- 18 Mei 2023, 20:20 WIB
Ford Explorer EV
Ford Explorer EV /Youtube @Screen.Oto-Techno/

Menariknya, Ford Explorer EV memiliki teknologi pemanas pada jok pengemudi dan setir hadir untuk menambah kenyamanan.

Baca Juga: Motor Cruiser Terbaru Dirilis, Siap Menantang Harley Davidson dengan Mesin V4 dan Fitur Terkini

Tidak hanya itu, kursi pengemudi dilengkapi dengan fitur pemijat, dan dilengkapi dengan teknologi handsfree untuk membuka pintu bagasi, memudahkan akses untuk memuat barang bawaan.

Dalam hal keamanan, mobil listrik ini telah dilengkapi dengan fitur Assisted Lane Change, untuk membantu pengemudi saat berpindah jalur dengan lebih aman.

Terdapat pula fitur Clear Exit Assist, untuk peringatan jika ada pengendara sepeda atau pejalan kaki yang berpotensi terjadi benturan.

Baca Juga: SYM New DRG 158: Skutik Besar dengan Desain Agresif dan Teknologi Terkini

Ford Explorer EV 2024, dikabarkan akan menggunakan motor ganda yang menawarkan kombinasi tenaga 340 PS dan torsi puncak 545 Nm.

Menariknya, untuk mencapai kecepatan 0-100 km/jam, diklaim hanya butuh waktu tidak lebih dari 6 detik.

Untuk jarak tempuh maksimal dari mobil listrik ini, diklaim mampu mencapai 498 kilometer.

Baca Juga: Suzuki Merilis Motor Baru Bergaya Petualang, Siap Menjadi Penantang Honda BeAT Street

Halaman:

Editor: Widodo Mahaputra

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x