Yamaha Kembali Merilis Motor Skutik Bermesin 155cc, Siap Libas Pesaingnya

- 4 April 2023, 20:21 WIB
Yamaha Force 155
Yamaha Force 155 /Youtube @Oc Oto/

Yamaha Force 155 2023, memiliki desain headlamp yang modern dengan bentuk menyamping, layaknya tatapan mata tajam.

Selain itu, di bawah jok motor ini juga terdapat bagasi besar dengan kapasitas ruang hingga 28 liter.

Baca Juga: Lebih Keren dari BeAT! Motor Baru Honda 2023 Miliki Tampilan Agresif

Sehingga bisa dimanfaatkan untuk membawa barang bawaan yang cukup banyak.

Menariknya lagi, Yamaha Force 155 ini memiliki tangki bensin yang berada di bagian depan.

Hal tersebut, membuat dek tengah menjadi rata dan bisa dimanfaatkan untuk membawa barang bawaan dalam jumlah banyak.

Baca Juga: HEBOH BRO! Motor Matic Karisma 125 Resmi Mengaspal, Cek Detailnya

Motor skutik matic ini identik dengan mesin Yamaha NMAX dan Aerox 155 yang kita kenal di Indonesia.

Sedangkan, fitur Yamaha Force 155 ini juga sudah lengkap seperti penggunaan speedometer digital super besar, dengan dimensi 5,1 inch yang menampilkan banyak informasi.

Untuk bagian kaki-kakinya, Yamaha Force 155 ini menggunakan suspensi telescopic pada roda depan dan dual shockbreaker pada roda belakang.

Halaman:

Editor: Widodo Mahaputra

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x