NGGAK MAU KALAH CUY! Yamaha Rilis Motor Listrik Terbarunya, Tampil Elegan

- 17 Oktober 2022, 18:30 WIB
skuter listrik Yamaha E Vino Edisi terbaru 2023
skuter listrik Yamaha E Vino Edisi terbaru 2023 /Scooter.co/

PORTAL KOTAMOBAGU, Pikiran Rakyat - Saat ini kehadiran kendaraan listrik memang lagi marak maraknya, dan buka hanya mobil listrik saja, tapi kini motor listrik juga, salah satunya dari pabrikan terkenal Yamaha Jepang.

Motor listrik dari Yamaha ini diberi nama E Vino yang merupakan skuter listrik dari Yamaha, yang merupakan salah satu produsen sepeda motor terbesar di dunia.

Untuk Edisi E Vino 2023, ini merupakan versi terbaru dari model E Vino yang sangat populer dengan motor, baterai, dan gaya yang ditingkatkan.

Baca Juga: MAKIN MEMANAS BRO! Skutik Listrik Miliki Fitur Canggih, Kini Resmi Dirilis

Dimana Yamaha E Vino edisi baru ini juga, sudah dibekali dengan motor listrik 1.200 watt, yang membuatnya bisa mencapai kecepatan tertinggi 44 km per jam.

Dilansir Portalkotamobagu.com dari situs @Scooter.co, motor listrik ini memiliki dua baterai lithium 12,2 Ah yang dapat dilepas untuk jarak tempuh 64 km.

Tak hanya itu, baterai dari Yamaha E Vino ini juga mudah ditukar, dengan menggunakan beberapa baterai.

Baca Juga: SANGAR BRO! GMC Sierra HD 2024, Kini Diperbarui dengan Meningkatkan Mesin Turbo Diesel

Bukan hanya itu saja, motor listrik Yamaha ini juga memiliki tampilan layar digital yang menampilkan beberapa indikator dan terdapat juga dua mode berkendara yakni standar dan Ran.

Halaman:

Editor: Widodo Mahaputra

Sumber: Scooter.co


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x