Jangan Asal Makan, Ini 6 Jenis Makanan yang Baik untuk Dikonsumsi Penderita Asam Lambung

- 17 Juni 2021, 07:05 WIB
Jangan asal makan, ini 6 jenis makanan yang baik untuk dikonsumsi penderita asam lambung.
Jangan asal makan, ini 6 jenis makanan yang baik untuk dikonsumsi penderita asam lambung. /Pixabay/Michi-Nordlicht

PORTAL KOTAMOBAGU - Betapa mengganggunya ketika penyakit asam lambung yang dimiliki tiba-tiba kambuh.

Untuk kamu yang punya masalah asam lambung, ada baiknya untuk tidak terlambat makan, baik saat kerja maupun sedang santai.

Selain itu, jangan mengabaikan pola makan. Sebab, bila kamu sembarangan makan, pokoknya apa saja, dikhawatirkan dapat meningkatkan risiko penyakit tersebut.

Baca Juga: Wanita Butuh Waktu Lebih Lama untuk Berdandan? Ini Penjelasannya

Dengan demikian, untuk mengurangi ketidaknyamanan akibat penyakit gerd atau penyakit asam lambung lainnya, kamu dapat menambahkan jenis makanan tertentu dalam diet harian kamu.

Hal itu perlu sebab penderita penyakit asam lambung tak boleh sembarangan makan makanan.

Lalu apa saja yang baik dan aman untuk dikonsumsi penderita asam lambung? berikut ini enam makanan yang baik untuk dikonsumsi penderita asam lambung sebagaimana dikutip Portal Kotamobagu dari berbagai sumber.

Baca Juga: Rahasia Langsing Wanita Jepang, Salah Satunya Bahan Dasar Makanan

1. Jahe

Halaman:

Editor: Suhendra Manggopa

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah