Warna-warna Pakaian yang Paling Sering Dipilih saat Momen Lebaran Idul Fitri

- 11 Mei 2021, 20:46 WIB
Ilustrasi momen Lebaran bersama keluarga
Ilustrasi momen Lebaran bersama keluarga /pixabay/mohamed_hasan

PORTAL KOTAMOBAGU - Momen Lebaran Idul Fitri setahun sekali membuat seluruh umat muslim antusias menyambutnya.

Lebaran Idul Fitri juga menjadi momen saling memohon dan menerima maaf.

Selain itu, Lebaran juga membuat para keluarga serempak kompak, terutama dalam memilih pakaian senada dengan warnanya.

Baca Juga: Hadapi Final Liga Champions, Guardiola ambil Pelajaran dari Laga Sebelumnya di Liga Inggris

Dengan menggunakan pakaian dengan warna yang serasi, menjadikan momen Lebaran lebih seru dan terlihat manis.

Lantas, warna pakaian apa saja yang menjadi andalan disaat momen perayaan Lebaran Idul Fitri?

Berikut Portal Kotamobagu berikan 3 warna pakaian yang paling sering digunakan saat momen Lebaran Idul Fitri.

Baca Juga: Sebut Sapri Pantun Sempat Video Call untuk Pamitan, Boiyen: Ini VC Terakhir Lu Bang

Warna Pakaian Putih
Warna pakaian putih identik dengan warna suci dan bersih. Lantaran, Lebaran menjadi momen kembali ke yang Fitri, pakaian warna putih pun paling sering dipilih.

Selain simpel, namun warna putih memberikan kesan elegan.

Baca Juga: 3 Jenis Rambut Ini dapat Menunjukkan Siapa Anda Sebenarnya

Warna Pakaian Pastel
Warna pakaian yang satu ini juga sering digunakan saat momen Lebaran Idul Fitri.

Kesan yang ditimbulkan saat mengenakan warna pakaian pastel adalah manis sekaligus terlihat lembut.

Baca Juga: Wasiat Sapri Pantun Dimakamkan di Samping Makam Sang Ibunda Dinilai Rawan, Keluarga Ambil Cara Lain

Warna Apa Saja (Tabrak Warna)
Yup, memilih warna pakaian ini, menjadikan momen Lebaran lebih ceria dan ekspresif.

Pemilihan warna ini menjadikan keluarga dan kamu tampil lebih fancy.***

Editor: Cadavi Lasena


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x