Saat Tubuh Hancur Apa yang di Hisab Allah? Berikut Penjelasan Buya Arrazy Hasyim

- 12 April 2022, 16:29 WIB
Buya Arrazy Hasyim Jelaskan Saat Tubuh Hancur apa yang di Hisab Allah
Buya Arrazy Hasyim Jelaskan Saat Tubuh Hancur apa yang di Hisab Allah /Facebook/

PORTAL KOTAMOABAGU, PRMN  - Melansir dari kanal youtube Cafe Rumi Jakarta, Buya Arrazy Hasyim mengatakan dalam Al'quran kematian hanya di identikan dengan kata nash (jiwa).

Buya Arrazy Hasyim menjelaskan bahwa setiap seseorang sudah merakan kematian di setiap malam setiap hari.

"Orang suka tidur lagi duduk, tidur di atas kasur itu adalah akhul maud saudaranya mati," ucap Ulama Sumatera Barat Buya Arrazy Hasyim, Rabu (12/4).

Baca Juga: Berikut 15 Manfaat Rumput Teki Untuk Kesehatan Tubuh

Dikatakan jika bertanya ahli neorulogi apa kata dokter, ketika orang tidur nyenyak maka gelombang otaknya yang terendah adalah 0,5 artinya jika kurang dari nol maka otaknya mati.

"Maka benar sabda Nabi Muhammad SAW tidur itu saudara kematian, setengah lagi dia mati tapi kita di ambil lagi oleh Allah SWT," terangnya.

Pengasuh pesantren Ribath Nouraniyah menyebut inilah dikatakan dalam surah al -zumar Allah yang mewafatkan jiwa yang di mengenggam Allah berarti dia hidup kembali jika dilepas tidak di genggaman berarti jiwanya masuk kedalam alam barzah apa artinya alam trans yaitu antara alam nyata dan alam akhirat.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Capricorn Hari ini 13 April 2022: Rasa Kepercayaan Diri Meningkat

"Sebenarnya orang seperti kita sudah masuh di alam barzah tapi masuk kedalam yang dikuasai oleh malaikat mungkar dan nakir jika ia maka disebut Kematian," ungkapnya.

Halaman:

Editor: Rudini Radiman

Sumber: Cafe Rumi Jakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x