Surat Ali 'Imran Ayat 110, Yang Membuat Umat Islam sebagai Umat Terbaik

- 14 September 2021, 05:40 WIB
Ilustrasi Al-Quran. Surat Ali 'Imran Ayat 110, Yang Membuat Umat Islam sebagai Umat Terbaik
Ilustrasi Al-Quran. Surat Ali 'Imran Ayat 110, Yang Membuat Umat Islam sebagai Umat Terbaik /Pexels.com/RODNAE Production

PORTAL KOTAMOBAGU - Pada dasarnya, Allah SWT sudah dengan tegas mengatakan umat Islam merupakan umat terbaik yang tujukan bagi umat manusia.

Hal itu kerena umat Islam adalah umat yang menyuruh supaya mengerjakan kebajikan dan melarang segala kemungkaran.

Selain itu, umat Islam adalah umat yang beriman kepada Allah SWT dan kepada Rasulullah SAW.

Baca Juga: Surat Al-Baqarah Ayat 275, Tentang Arti Riba Bagian 2

كُنْتُمْ خَيْرَ اُمَّةٍ اُخْرِجَتْ لِلنَّاسِ تَأْمُرُوْنَ بِالْمَعْرُوْفِ وَتَنْهَوْنَ عَنِ الْمُنْكَرِ وَتُؤْمِنُوْنَ بِاللّٰهِ ۗ وَلَوْ اٰمَنَ اَهْلُ الْكِتٰبِ لَكَانَ خَيْرًا لَّهُمْ ۗ مِنْهُمُ الْمُؤْمِنُوْنَ وَاَكْثَرُهُمُ الْفٰسِقُوْنَ

kuntum khaira ummatin ukhrijat lin-nāsi ta`murụna bil-ma'rụfi wa tan-hauna 'anil-mungkari wa tu`minụna billāh, walau āmana ahlul-kitābi lakāna khairal lahum, min-humul-mu`minụna wa akṡaruhumul-fāsiqụn

"Kamu (umat Islam) adalah umat terbaik yang dilahirkan untuk manusia, (karena kamu) menyuruh (berbuat) yang makruf, dan mencegah dari yang mungkar, dan beriman kepada Allah. Sekiranya Ahli Kitab beriman, tentulah itu lebih baik bagi mereka. Di antara mereka ada yang beriman, namun kebanyakan mereka adalah orang-orang fasik." (Q.S. Ali 'Imran: 110)

***

 

Editor: Suhendra Manggopa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x