MAKIN KEREN CUY! New Yamaha Aerox Versi 2023, Tampilan Elegan dan Sporty

27 September 2022, 11:47 WIB
New Yamaha Aerox 155 versi terbaru /Youtube @YRP OFFICIAL/

PORTAL KOTAMOBAGU, Pikiran Rakyat - Saat ini persaingan motor matic semakin ramai di pasaran Indonesia, maka dari itu banyak pabrikan yang mulai berlomba lomba membuat skutik gambot.

Pasalnya, belum lama ini salah satu pabrikan besar yakni Yamaha telah memberikan update kepada New Yamaha Aerox 155 versi terbaru 2023, kini hadir semakin keren dan dibuat lebih sporty.

Dimana update pada New Yamaha Aerox 155 ini, kini mendapatkan pilihan warna yang baru yang tampil lebih keren dan tentunya lebih sporty.

Baca Juga: KEREN! Motor Bebek Sport Bermesin 170 CC Dirilis, Siap Ganggu Dominasi MX King dan Supra GTR

Bahkan untuk model pilihan warna baru ini, ternyata menggantikan varian warna dari yang sebelumnya.

Dilansir Portalkotamobagu.com dari kanal Youtube @YRP OFFICIAL, kedatangan Yamaha Aerox terbaru ini disambut sangat positif oleh para pecinta skutik ini.

Secara desain fitur dan teknologinya sama persis dengan Yamaha Aerox versi Indonesia.

Baca Juga: TAMPILAN SPORTY! Motor Sport Bermesin 250CC Dirilis, Siap Libas Para Pesaingnya

Motor skutik Yamaha ini, menggunakan desain headlamp yang sangat berbeda dengan pendahulunya, dimana headlampnya kini terlihat lebih tajam dan keatas dengan dilengkapi lampu DRL.

Dibagian sayap samping pun dibuat lebih sporty, ditambah dengan lampu belakang yang semakin sipit.

Generasi ke dua dari Yamaha Aerox ini memang memiliki desain yang sangat sporty, jika dibandingakan dengan generasi pertama.

Baca Juga: AKHIRNYA BRO! New Honda Vario 125 Versi Terbaru Dirilis, Tampilan Kini Mewah dan Lebih Sporty

New Yamaha Aerox 155 memiliki tipe tertinggi yaitu ABS, dan terdapat juga tiga pilihan warna baru yakni, Silver Star, icon Blue dan juga Black.

Menariknya untuk tipe ABS ini, memiliki dua pilihan warna velg, warna keemasan dan biru tergantung varian warna, sehingga membuat tampilan dari motor ini terlihat lebih keren.

Selain itu, untuk Yamaha Aerox 155 ini juga tetap menghadirkan tipe standard dengan pilihan warna yang lebih sederhana, yakni dark blue yang juga hadir dengan warna velg orens dan red light dengan warna velg hitam.

Baca Juga: CANGGIH BANGET CUYY! Motor Maxi Skutik 2022 ini Miliki Kamera dan Fitur Keren, Berikut Detailnya

Menariknya, dari pilihan warna Yamaha Aerox 155 ini cendrung menggunakan warna dual sun, yakni kombinasi warna yang dihadirkan nampak lebih gejreng bila dibandingan dengan pilihan warna Aerox 155 yang ada di Indonesia.

Seperti para pecinta skutik Yamaha di Thailand memamg, lebih terlihat tampil mencolok.

Dengan hadirnya pilihan warna baru ini, maka harga dari New Yamaha Aerox 2023 versi Thailand ini juga lebih mahal yakni dibanderol sekitar Rp30,36 jutaan untuk tipe standard, dan tipe tertinggi sekitar Rp35,3 jutaan.

Baca Juga: TOYOTA MAKIN MENGGILA! Rilis All New Fortuner Hybrid dan Diesel 2023, Siap Libas Pajero Sport

Pada dasarnya, New Yamaha Aerox 155 versi terbaru Thailand ini adalah hasil import dari pada di Indonesia. Tapi untuk versi Thailand dibuat lebih keren dan sporty. (***)

Editor: Widodo Mahaputra

Sumber: YouTube

Tags

Terkini

Terpopuler