Dampak Fenomena Hujan Meteor Bootid Pada 27 Juni 2022, Apakah Berbahaya?

26 Juni 2022, 07:56 WIB
Foto ilustrasi. Fenomena hujan Meteor saat berlangsung /Youtube @Ikhy RH/

PORTAL KOTAMOBAGU, Pikiran Rakyat - Saat ini sedang banyak publik yang dikejutkan kembali pada 27 Juni 2022, dimana akan terjadi fenomena alam hujan Meteor Bootid.

Namun, mengenai hujan Meteor Bootid ini, banyak juga yang penasaran dengan dampak yang akan ditimbulkan oleh peristiwa ini di Bumi. Apakah berbahaya atau tidak.

Dilansir Portalkotamobagu.com dari kanal youtube @Ikhy RH dengan judul artikel "Berbahaya? Ini Dampak Hujan Meteor Bootid 27 Juni 2022 Bagi Bumi! Ini Penjelasannya".

Baca Juga: Perhatikan, Ini 3 Tanda Wanita Tidak Menyukai Anda Dari Cara Bales Chattingnya

Seperti kita ketahui, jika puncak dari hujan Meteor Bootid ini akan terjadi pada tanggal 27 Juni 2022.

Dimana, hujan Meteor ini adalah sebuah peristiwa tahunan yang kerap kali berulang. Dimana, hujan Meteor ini terjadi akibat sisa debu komet yang melintasi bumi.

Dimana, ketika komet dekat ke matahari maka lapisan es tersebut akan menguap dan melepas butiran debu, hingga batuan kecil.

Baca Juga: Pol Espargaro Mundur dari MotoGP Assen TT Belanda

Debuh dan komet itu lantas tertinggal di jalur orbit bumi. Jadi Ketika revolusi bumi memasuki wilayah, yang penuh dengan sisa batuan dan es ever komet, maka terjadilah hujan Meteor.

Tetkait bahaya atau tidaknya hujan Meteor ini, ternyata dampak bagi bumi tidak berbahaya, karena sebagian besar Meteor nantinya akan terbakar di atmosfer, yang berarti hampir tidak mungkin untuk melukai manusia dan sangat tidak mungkin juga, sebuah Meteor menabrak bumi, dan bahkan jika ada kemungkinan menabrak, maka akan lebih rendah.

Pasalnya, menurut NASA hanya kurang dari 5 persen meteor yang pernah menabrak bumi, setelah meteor menyentuh bumi maka akan disebut meteorit.

Baca Juga: Diperankan oleh Mendiang Tangmo Nida Berikut Sinopsis Film Horor Thailand Ghost of Mae Nak

Hal ini, bisa disimpulkan bahwa hujan Meteor yang puncaknya akan terjadi pada tanggal 27 Juni 2022 mendatang, tidaklah berbahaya.

Namun, meskipun dampaknya tidak berbahaya, kita harus tetap selalu berdoa semoga tidak terjadi apa-apa saat peristiwa hujan Meteor Bootid ini berlangsung pada 27 Juni 2022. (***)

Editor: Widodo Mahaputra

Sumber: Youtube @Ikhy RH

Tags

Terkini

Terpopuler