Sepelekan NMax apalagi Suzuki Address! Skuter Honda Ini Berani Tantang Yamaha T-Max di Pangsa Skutik Maxi

- 12 Maret 2023, 03:56 WIB
Honda Forza 2023.
Honda Forza 2023. /Moto Magazine/

Panel instrumen pada skutik ini menggunakan panel instrumen TFT yang dapat terkoneksi dengan smartphone pengendara serta dapat melakukan perintah suara.

Selain itu, fitur lain yang ditanamkan pada skutik canggih ini seperti Throttle by wire serta memiliki 4 mode berkendara seperti Rainbow standard mode, sport mode, dan custom mode.

Baca Juga: 3 Rahasia Teknologi Smartphone Terbaru yang Diunggulkan Samsung Galaxy A14 Series, Ini Ulasanya!

Mode berkendara pada Forza 750 juga dibekali kontrol traksi Honda selectable truck control atau disingkat HSTCC.

Fitur ini berguna untuk mengatur torsi yang dikeluarkan agar ban belakang tidak selip. Selain itu, Honda Forza 750 juga dilengkapi dengan teknologi mesin yang sangat canggih serta powerful.

Skutik ini berkapasitas 745 cc dengan konfigurasi 2 silinder yang menghasilkan tenaga maksimum 43,1 KW pada 6750 RPM dan torsi maksimum 69 Nm 4750 RPM.

Baca Juga: Primbon Jawa Kelahiran 26 April 2006 Menurut Hitungan Wuku dan Weton

Tak hanya itu, sektor kenyamanan juga menjadi perhatian pada Honda Forza 750.

Skutik premium ini sudah dilengkapi suspensi USD pada bagian depan dan sistem pengereman juga dilengkapi dengan sistem double cakram hidrolik pada bagian depan yang diapit kaliper 4 piston.

Sedangkan pada bagian belakang menggunakan monoshop dumper prolinsing arm dan pengereman cakram satu piston yang dilengkapi dengan sistem ABS depan belakang.

Halaman:

Editor: Paisal Ibrahim Tuliabu

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x