Mesin V-Twin Cruiser Keeway Punya 2 Kubikasi, Moge RK V125C terbaru dan V250FI, Apa Bedanya? Cek Disini

- 12 Februari 2023, 21:24 WIB
Adanya DI Italia, Keeway Rk V125C 2023
Adanya DI Italia, Keeway Rk V125C 2023 /Benelli/

Suspensi Moge Cruiser Keeway RK V125C bagian depan dibekali dengan Upside-down dengan travel 110mm dan belakang sepasang pegas koil, dengan preeload bisa disetel 5 tingkat Dengan travel 34mm.

sementara fitur keselamatan seperti Pengereman, menggunakan cakram ukuran 296.5 mm depan dan 240mm bagian belakang, sistem masih menggunakan model CBS.

Baca Juga: Meluncur Dari Thailand Guys! Motor Baru Mirip Vespa, Klasik ala Skutik Eropa Bikin Scoopy dan Fazzio Minder

Ukuran ban 140/70-17 bagian belakang dan 120/80-17 bagian depan. Kapasitas tangki bahan bakar 19liter ini lumayan gede untuk ukuran 125cc . Berat keringnya 164kg.

Sistem standar sudah pakai lampu LED dengan DRL yang dapat menghasilkan Cahya dalam efek 3D . Dengan paduan Low beam dan high Beam. Cluster instrumen juga berbentuk bulat , mirip benda Motorcycle.

Tampilan dan fitur sangat mirip. Bedanya, Keeway RK V125C baru ada di Italia, sedangkan Keeway V250FI sudah dijual di Indonesia dengan kibukasi mesin lebih sanggar. ***

Halaman:

Editor: Abdul Rahman Makalunsenge

Sumber: Benelli.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x