HMID Hentikan Produksi Hyundai Ioniq Elektrik, Ternyata Ini Alasannya

- 12 Desember 2022, 01:15 WIB
Hyundai Ioniq 5 pertama yang ditandatangi Presiden Jokowi.
Hyundai Ioniq 5 pertama yang ditandatangi Presiden Jokowi. /Pikiran Rakyat/Raider Satria Paulus/

Penilaian itu, lanjutnya, didasarkan pada tanggapan masyarakat terhadap peluncuran mobil elektrik pertama dari Hyundai itu.

“Hyundai Ioniq sebenarnya mendapatkan tanggapan yang sangat luar biasa dari masyarakat. Dan memang pemesanan yang dulu jauh lebih banyak dari perkiraan kami,” katanya.

“Kami saat ini memang sedang memperbaiki suplai-nya dan semoga bisa terwujud di tahun 2023 mendatang dengan kesiapan produksi yang sudah matang,” tuturnya.***

Halaman:

Editor: Sahril Kadir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah