Honda Brio Tercatat Sebagai Mobil Paling Laris Tahun 2022, Yuk Intip Harga Jualnya!

- 19 September 2022, 06:00 WIB
Honda Brio series tercatat sebagai mobil terlaris sepanjang Tahun 2022 versi GAIKINDO
Honda Brio series tercatat sebagai mobil terlaris sepanjang Tahun 2022 versi GAIKINDO /

Adapun tenaga yang dihasilkan Honda Brio adalah 90 pada putara 6000 rpm dengan torsi puncaknya mencapai 110 Nm setara 4000 rpm.

Tak hanya itu, Honda Brio juga dibekali transmisi Manual 5 Percepatan / Otomatis CVT dengan Earth Dreams Technology dengan system penggerak Front Whel Drive.

Baca Juga: Pasar Mobil Listrik Memanas! Fisker Ocean, SUV Listrik Mewah Resmi Meluncur, Intip Spesifikasinya

Meski terlihat mungil dengan desainnya, namun kapasitas tangki bensin pada mobil ini terbilang cukup besar yakni denga isi 37 liter bensin.

Dari segi fitur, Honda Brio terbilang lumayan keren dari segmennya seperti Toyota Agya, Yaris, Calya dan Daihatsu Alya.

Hal ini juga didukung dengan fitur keselamatan pada Honda Brio yang mencakup Passenger Airbag, Child Safety Locks, Driver Airbag, Anti-Lock Braking System, Ebd, Rear Seat Belts, Seat Belt Warning, Parking Sensors, Crash Sensor, Engine Check Warning, Side Impact Beams and Door Ajar Warning.

Baca Juga: MAKIN MEMANAS BRO! Mobil Listrik-EV Saingan Trail Blazer EV, Panjero dan Fotuner Bukan Kelasnya?

Serta fitur yang komplit mulai dari segi Interior, Ekterior maupun fitur pendukung seperti hiburan dan AC digital yang terdapat pada mobil Honda Brio ini.

Meski demikian, Honda Brio memiliki beberapa kekuarangan menurut para ahli, diantaranya terdapat kualitas material interior yang tak bisa terlalu dibanggakan hingga masih sangat terasa bantingan suspensi yang keras.***

Halaman:

Editor: Chandra Mokoagow

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah