Yang Ditunggu Mobil Crossover Ford Bronco Sport 2022 Meluncur di Indonesia, Adakah yang Special

- 15 Agustus 2022, 19:44 WIB
Yang Ditunggu Mobil Crossover Ford Bronco Sport 2022 Meluncur di Indonesia, Adakah yang Special
Yang Ditunggu Mobil Crossover Ford Bronco Sport 2022 Meluncur di Indonesia, Adakah yang Special /Tangkap Layar YouTube

Baca Juga: Kawasaki Ninja Versi Matic? Honda Vario Bisa Saja Tersingkir, Cek Dibawah ini

Antara Ford Bornco dan Bronco sport pun masing-masing punya kompetitornya. Dimana Ford Bronco hadir sebagai penantang Jeep Wrangler yang sama-sama menggunakan leader frame dan kategori mobil SUV.

Sementara untuk Ford Bronco sport kompetitor lansungnya adalah Jeep Compass atau Jeep Cherokee yang hadir pada segmen yang sama, yakni mobil crossover SUV dengan sasis monokok.

Nah kali ini kita akan bahas khusus untuk Ford Bronco sport yang sudah masuk di Indonesia, sebagaimana dilansir PortalKotamkbagu.com dari kanal YouTube Jejelogy.

Khusus untuk eksterior, Ford Bronco sport masih mengangkat desain diera keemasannya, hal itu terlohat dari desain grill dan headlamnya, tapi lebih tampil modern dan elegan.

Desain boxy yang jadi ciri khas Bornco pun tetap dipertahankan pada generasi terbarunya saat ini.

Baca Juga: Gebrakan Baru MG Luncurkan Mobil Pickup Double Cabin Siap Tantang Toyota Hilux dan Mitsubishi Triton

Ford Bronco sport mengunakan konfigurasi suspensi untuk mengakomodir pilihan on road dan juga offroad, dimana pada area depan menggunakan suspensi mcpherson sementara untuk bagian belakang menggunakan suspensi semi trailing arm.

Ford Bronco Sport
Ford Bronco Sport Tangkap Layar YouTube

Untuk velgnya menggunakan Alloy ring 17 yang dibalut ban falcon wafiq berukuran 235/65.

Halaman:

Editor: Moh Irfany Alhabsyi

Sumber: YouTube Jejelogy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x