New Honda Neo Sports Cafe CB300R, Apakah Bisa Jadi Penantang Yamaha XSR 300

- 28 Juni 2022, 22:49 WIB
Honda Neo Sports Cafe CB300R
Honda Neo Sports Cafe CB300R /Honda euro /

PORTAL KOTAMOBAGU, Pikiran Rakyat - Wow Honda kembali mengeluarkan motor yang bergaya Cafe. Namun kini lebih sporty seperti kakaknya motor ini diberi nama Neo Sports Cafe CB300R.

Untuk model Honda CB300R Sama seperti kakaknya CB1000R, namun ini hanya mesin saja yang dibawah.

Menggunakan gaya Neo Sports Cafe, apakah Honda CB300R ini bisa menjadi pesaing dari Yamaha XSR 300 yang juga memiliki gaya Otomatis yang sama.

Baca Juga: Pilih Mana? Kawasaki Z H2 atau Ducati Streetfighter V4 S, Naked Bikes Paling Gahar! Begini Spesifikasinya

Gaya CB300R adalah pengurangan yang disengaja, menempatkan rekayasa gelap yang indah dengan kuat di layar, sambil menambahkan fitur premium seperti pencahayaan LED dan spidometer LCD.

Dikutip Portalkotamobagu.com dari Honda euro. Sementara untuk bagian depan Honda lebih meningkatkan suspensi, dengan shockbreaker yang sangat kuat.

Meningkatkan suspensi depan untuk kemampuan penanganan yang presisi; Fungsi Garpu Terpisah Showa 41mm Big Piston (SFF-BP) USD menawarkan penyerapan benturan yang luar biasa dan nuansa ujung depan.

Baca Juga: Deretan Motor Touring Paling Dicari di Tahun 2022, Performa Gahar dan Full Fitur Canggih

Untuk mesin berkekuatan 286 CC dengan jumlah silinder satu, dengan ukuran 76.0 x 63.0 MM. DOHC 4 Valve/Cylinder.

Halaman:

Editor: Nanda Surya Saputra

Sumber: Honda Motor Eropa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x