Wow Inilah 5 Fakta Kota Surabaya yang Wajib Kalian Ketahui Sebelum Berkunjung Ke Sana

- 8 Agustus 2023, 19:49 WIB
Wow Inilah 5 Fakta Kota Surabaya yang Wajib Kalian Ketahui Sebelum Berkunjung Ke Sana
Wow Inilah 5 Fakta Kota Surabaya yang Wajib Kalian Ketahui Sebelum Berkunjung Ke Sana /

Portal Kotamobagu - Provinsi Jawa Timur memiliki pusat pemerintahan dan perekonomian yang terletak di Kota Surabaya.

Kota Surabaya memiliki luas sekitar ±335,28 km², dan 2.972.801 jiwa penduduk pada tahun 2022.

Dengan luas wilayah seperti itu, Surabaya disebut sebagai Kota terluas setelah Kota Jabodetabek.

Namun tahukah kalian, ternyata selain dikenal sebagai kota pahlawan, Kota Surabaya juga memiliki 5 fakta menarik.

Baca Juga: Memahami Keajaiban Warisan Sejarah Candi Prambanan: Ini 7 Fakta Menariknya

Nah sebelum kalian berkunjung ke Kota Surabaya, sebaiknya kalian membaca Artikel ini terlebih dulu.

1. Ludruk

Ludruk merupakan kesenian drama tradisional yang diperagakan grup atau satu kelompok yang akan tampil pada satu pergelaran.

Biasanya kelompok yang akan tampil dengan kesenian ini, itu selalu membawa cerita kehidupan masyarakat sehari-hari.

Halaman:

Editor: Sasmito Wiharjo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x