Berikut Ini 8 Amalan yang Tidak Pernah Diabaikan Rosulullah Ketika Idul Fitri

- 21 April 2022, 18:30 WIB
Berikut adalah 8 amalan sunnah yang tidak pernah diabaikan Rosulullah saat Idul Fitri.
Berikut adalah 8 amalan sunnah yang tidak pernah diabaikan Rosulullah saat Idul Fitri. /Pixabay/Ciplanay.

Baca Juga: 10 Amalan yang Utama di Bulan Suci Ramadhan

6. Melaksanakan Sholat Idul Fitri

Didalam suatu riwayat bahwasannya:

"Nabi Shallallahu Alaihi Wasalam menuju kelapangan ketika idul fitri, kemudia sholat 2 rakaat, tidak ada sholat sunnah sebelum dan sesudahnya, dan beliau bersama bilal" (HR. Bukhari).

Hadits ini mengajarkan kita bahwa disunnahkan kita melaksanakan sholat Ied dilapangan terbuka sebagaimana yang diajarkan oleh Nabi, ini juga merupakan bentuk syiar islam.

 

7. Mendengarkan Khutbah Idul Fitri

Dari ‘Abdullah bin As Sa'ib, ia berkata bahwa ia pernah menghadiri shalat ‘ied bersama Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam, tatkala beliau selesai menunaikan shalat, beliau bersabda:

إِنَّا نَخْطُبُ فَمَنْ أَحَبَّ أَنْ يَجْلِسَ لِلْخُطْبَةِ فَلْيَجْلِسْ وَمَنْ أَحَبَّ أَنْ يَذْهَبَ فَلْيَذْهَبْ

“Aku saat ini akan berkhutbah. Siapa yang mau tetap duduk untuk mendengarkan khutbah, silakan ia duduk. Siapa yang ingin pergi, silakan ia pergi.” (HR. Abu Daud).

Halaman:

Editor: Suprianto Suwardi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x