Inilah Fenomena Alam yang akan Terjadi Pada Agustus Hingga Desember 2022 Mendatang

- 29 Juni 2022, 17:53 WIB
Fenomena alam yang langkah diprediksi akan terjadi di bulan Agustus dan Desember
Fenomena alam yang langkah diprediksi akan terjadi di bulan Agustus dan Desember /Youtube @MG CHANNEL/

Baca Juga: Terungkap, Ini Biodata Pemilik dari Holywings

2. Mars dijarak terdekat bumi

Mars tidak seperti Saturnus dan Jupiter, yang mengalami fenomena serupa pada setiap tahun sekali.

Berbda dengan Mars, dimana harus menunggu 1 tahun lagi untuk kembali mengalami fenomena ini.

Pasalnya, fenomena tersebut terjadi sekali dalam 2 tahun, fenomena yang telah terjadi di tahun 2020 ini, akan kembali terjadi di Tahun 2022 pada tanggal 8 Desember.

Untuk dapat melihat detail, dari permukaan planet ini, kalian membutuhkan teleskop berukuran medium.

Baca Juga: Ini 16 Ucapan di Hari Keluarga yang Bisa Anda Gunakan

3. Supermoon (Bulan Super)

Supermoon adalah sebuah fenomena yang terjadi ketika bulan penuh, sedang ada di posisi terdekatnya dengan bumi.

Pada kondisi ini, bulan akan terlihat lebih besar dan lebih terang dan biasanya bulan dapat tampak 14 persen lebih besar, dan 30 persen lebih terang ketika Supermoon terjadi.

Halaman:

Editor: Widodo Mahaputra

Sumber: youtube @MG CHANNEL


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah