Canggih dan Mewah, Inilah Sosok Mobil SUV Bertenaga Listrik Asal China, Lebih Murah dari Prodak Jepang

- 11 Februari 2023, 08:00 WIB
Canggih dan Mewah, Inilah Sosok Mobil SUV Bertenaga Listrik Asal China, Lebih Murah dari Prodak Jepang
Canggih dan Mewah, Inilah Sosok Mobil SUV Bertenaga Listrik Asal China, Lebih Murah dari Prodak Jepang /Tangkap Layar/

Sementara untuk AITO M7 model pengerak roda empatnya, ditambahkan motor pengerak depan bertenaga 130 kW untuk traksi yang lebih besar.

Baca Juga: Biar Murah Tapi Motor Cruiser ini Gantengnya Enggak Kalah Sama Harley Davidson, Gendong Mesin V Twin Juga

AITO M7 model penggerak roda empat ini diklaim mampu berakselerasu dari 0 hingga 100 km/jam hanya dalam waktu 4,8 detik saja. Gokil kencang juga.

Soal harga, AITO M7 mobil SUV listrik kolaborasi antara perusahaan Gadget Huawei ini dibandrol dengan harga mulai dari 47.780 USD atau setara dengan Rp715 jutaan jika dirupiahkan.

Dan sekedar informasi, mobil ini baru dipasarkan di negara asalnya serta di Amerika. Jadi gimana menurut sobat mobil besutan Huawei ini? ***

Halaman:

Editor: Moh Irfany Alhabsyi

Sumber: carnewschina.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x