Wahh Keren Cuyy! Yamaha Xmax 2023 Meluncur, Miliki Tampilan Macho

- 19 Desember 2022, 21:43 WIB
Yamaha Xmax 2023
Yamaha Xmax 2023 /yamaha-motor.co.th/

Sedangkan pada bagian lampu seinnya dipasang di atas pelindung depan, dan terdapat juga jok besar.

Untuk bagian speedometernya sudah layar digital yang terbagi dua bagian, dimana dibagian atas menampilkan informasi mengemudi dengan layar 3,2 inci, dan dibagian layar bawa warna TFT multifungsi dengan tampilan navigasi.

Dibagian kaki kakinya, terdapat suspensi depan teleskopik ganda Swing unit dan belakang, peredam kejut ganda, velg ban depan ukuran 120/70 inci 15, ban belakang ukuran 140/70 inci 14, rem cakram depan serta belakang dengan ABS di kedua roda.

Baca Juga: Cruiser Yamaha Bolt R Diluncurkan! Semakin Gahar, Mirip Harley Davidson

Bicara soal mesin, Yamaha Xmax 2023 menggunakan mesin 4 langkah, 1 silinder, 292cc, 4 katup, SOHC, berpendingin air.

Tenaga dari mesin tersebut, disalurkan melalui transmisi otomatis V Belt, dan tangki bahan bakar berkapasitas 13 liter serta mampu mendukung gasohol hingga E20.

Untuk harganya, motor skutik Yamaha Xmax 2023 tersedia dalam satu model, dipasarkan di Thailand dengan di banderol sekitat Rp84 jutaan.***

Halaman:

Editor: Widodo Mahaputra

Sumber: yamaha-motor.co.th


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah