ELEGAN VS SPORTY! Toyota Raize Lebih Laris dari Daihatsu Rocky, Simak Perbandingannya

- 3 November 2022, 21:27 WIB
ELEGAN VS SPORTY! Toyota Raize Lebih Laris dari Daihatsu Rocky, Simak Perbandingannya
ELEGAN VS SPORTY! Toyota Raize Lebih Laris dari Daihatsu Rocky, Simak Perbandingannya /Moas.muf.co.id/tangkapan layar/

PORTAL KOTAMOBAGU, Pikiran Rakyat - Meskipun sebagai mobil hasil kolaborasi, Toyota Raize dan Daihatsu Rocky masih saja memiliki ciri khasnya masing masing.

Sebab Toyota Raize dan Daihatsu Rocky akan selalu membawa ingatan kita kepada mobil Toyota Avanza bersama Daihatsu Xenia, begitu juga mobil sejuta umat Avanza bersama Xenia yang tidak memiliki spesifikasi yang berbeda jauh.

Meskipun begitu, sedikit perbedaan spesifikasi, desain, fitur Daihatsu Rocky dan Toyota Raize menentukan jumlah penjualan kedua mobil ini.

Baca Juga: Lebih Bertenaga Dibandingkan Toyota Raize dan Daihatsu Rocky, Simak Detail Mobil 1000 CC Turbo Ini

Sesuai data Gaikindo, pengiriman mobil Toyota Raize menuju dealer 1.973 unit dibandingkan Daihatsu Rocky hanya 885 unit periode bulan September 2022.

Dilansir dari situs penjualan moas.muf.co.id, mari kita ulas perbandingan mobil Toyota Raize dan Daihatsu Rocky dengan berkapasitas mesin 1.0 L Turbocharged Engine.

Kedua varian mobil ini pakai mesin dengan kode 1KR-VET dari Daihatsu, yang bisa menghasilkan tenaga 98 tenaga kuda pada putaran 6.000 rpm.

Kedua mobil ini juga dibangun dari platform body Daihatsu New Global Architecture (DNGA) dengan panjang 4.030 mm, lebar 1.710 mm, tinggi 1.635 mm.

ELEGAN VS SPORTY! Toyota Raize Lebih Laris dari Daihatsu Rocky, Simak Perbandingannya
ELEGAN VS SPORTY! Toyota Raize Lebih Laris dari Daihatsu Rocky, Simak Perbandingannya

Halaman:

Editor: Paisal Ibrahim Tuliabu

Sumber: moas.muf.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah