KHUSUS ANAK MUDA! Honda WR-V Small SUV Pertama di Indonesia yang Berkarakter Sporty, Cek Spesifikasinya

- 3 November 2022, 14:50 WIB
Spesifikasi Honda WR-V
Spesifikasi Honda WR-V /

 

Wins The Biggest Power

Honda WR-V menggunakan mesin 1.5 L i-VTEC DOHC 4 silinder segaris DBW, 16 katup yang memiliki tenaga maksimum 121 PS pada 6.600 rpm dan torsi maksimum 145 Nm pada 4.300 rpm, yang merupakan terbesar di kelasnya.

Honda WR-V menggunakan transmisi CVT dengan teknologi G-design shift yang menghasilkan performa akselerasi yang bertenaga serta memiliki efisien bakar yang meningkat sebesar 4%.

Performa mesin bertenaga dipadu dengan transmisi CVT membantu pengemudi terasa menyenangkan ketika berkendara melewati macam kondisi jalan di perkotaan maupun luar kota.


Wins The Sporty Design
Keunggulan Honda WR-V di sisi yang satu ini adalah karakter SUV yang gagah dibalut desain yang sporty.

Gril depan yang mengusung desain tessalated bernuansa futuristik, terdapat dalam tampilan depan Honda WR-V.

Selain itu masih pada tampilan depan, lampu LED tipis, tajam, panjang dan premium makin menambah aksen modisnya, ditambah dengan lampu depan modern dengan aksen chrome warna gelap, membuat Honda WR-V makin sporty.

Honda WR-V juga dilengkapi dengan lampu sein Sequential yang modern, makin menambah kemewahan SUV ini.

Untuk desain bagian belakang, makin canggih dan menarik dengan digunakannya LED bars.

Halaman:

Editor: Surahman Mokoagow

Sumber: Honda-indonesia.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah