Bakal Jadi Pesaing Toyota Ruch dan Daihatsu Rocky, Berikut Tampilan Fitur Eksterior dan Interior Suzuki Brezza

- 21 Oktober 2022, 10:35 WIB
Suzuki Brezza 2022
Suzuki Brezza 2022 /tangkapan layar/Suzuki Bali Id/

PORTAL KOTAMOBAGU, Pikiran Rakyat - Hay Sobat Otomotif Portal Kotamobagu, kali ini kita akan mengulas Fitur Interior Suzuki Brezza 2022.

Suzuki Brezza 2022 ini, jika masuk Indonesia bakal menjadi pesaing terberat dari Toyota Rush dan Daihatsu Rocky.

Dilihat dari tampilan depan Suzuki Brezza terlihat headlampnya sudah menggunakan double projector dan ada DRL yang terlihat mewah.

Baca Juga: Intip Spesifikasi Daihatsu Rocky e Smart Hybrid 2022, Apa Saja yang Berubah? Yuk Disimak

Di bagian bawah Suzuki Brezza terlihat lampu kabut LED yang berbentuk persegi panjang dengan frame hitam yang menyatu dengan bumper warna hitam yang terlihat semakin gagah

Selain itu, dibagian samping juga terlihat Fender hitam dan velg racing sudah menggunakan dua Color dengan ukuran ring 17 sehingga membuat brazza semakin terlihat cakep banget

Pada spion juga sudah terdapat lampu reting dan bagian bawah terdapat kamera 360.

Baca Juga: Lirik dan Kunci Gitar Mohoharian, Lagu Dangdut Populer di Bolaang Mongondow

Untuk handle pintu sudah sudah dilengkapi Smart entry. Di bagian atap sendiri sudah terdapat sunroof dan di samping ada roof rail yang membuat Suzuki brezza semakin terlihat gagah

Untuk antena belakang Suzuki Brezza sudah menggunakan socfin dan pada tampilan belakan ini juga tampak logo Suzuki Crow serta di bagian bawahnya terdapat tulisan Brezza

Lampu belakangnya pun sudah menggunakan uap sehingga terlihat terlihat cakep dan bagian atas kaca belakang sudah tersedia stop.

Baca Juga: SEHARI DIRILIS! Ribuan Unit Hyundai Casper Terjual, Mobil Murah Cocok Buat Anda, Simak Spesifikasinya

bagian belakan sudah terpasang kamera mundur atau parkir sehingga memberiri kemudahan untuk driver.

Tak hanya itu, Suzuki Brezza juga dilengkapi bagasi yang cukup luas dan terdapat lampu penerangan sehingga mempermudah pengambilan barang saat kondisi gelap

Untuk ban serep terdapat di bagian bawah bagasi sehingga sangat mudah pengambilannya

Suzuki Brezza sudah menggunakan smart key berbentuk persegi, bagian pintu terdapat tombol central lock, tombol pengaturan kaca spion dan elektronik full dable Mirror serta door trim warna coklat berbahan fabric.

Baca Juga: Dengan 4 Aksesoris Resmi Ini, Tampilan Toyota Fortuner Makin Keren Lho

Kursi bagian pengemudi sudah terdapat Haig adjuster dan jok warna coklat berbahan fabric. Untuk Menghidupkan mesin juga sudah menggunakan tombol start-stop.

Sedangkan stir sudah menggunakan tilt Steering Wheel Siap dengan audio switch control tombol bluetooth dan terima telepon, serta bagian kanan ada Crush kontrol di bagian sini terdapat tombol HUD, ESP, View Camera360 dan tombol autos stop.

Stirring juga sudah menggunakan bahan kulit yang lembut dan nyaman saat dipegang

Suzuki brazza sudah menggunakan audio 8 inch dan sport bluetooth koneksi mirroring dan kontrol odio dengan control suara. Mobil Suzuki Brazza ini juga dilengkapi tampilan Camera 360 Suzuki brezza yang memudahkan kita saat parkir.

Baca Juga: MURAH CUY! Cuma 1,7 Jutaan, Bisa Bawa Pulang Yamaha Gear 125 cc, Begini Simulasi Kreditnya

juga terdapat Auto demming mirror tempat kacamata lampur interior dan tombol Sunroof.

AC sudah menggunakan auto play Mad kontrol lengkap dengan pemanas suhu dan di bagian bawah terdapat wireless charger

Mobil ini juga memiliki transmisi manual dengan lima percepatan terdapat juga Hendrich yang terdapat kotak penyimpanan

Bagian atas penumpang depan terdapat Cermin dan lampu diatasnya juga terdapat hand grip kotak penyimpanan depan dilengkapi dengan lampu kombinasi haig sport warna coklat dan hitam serta ada aksen silver yang mewah.

Baca Juga: Dominasi Toyota Veloz dan Mitsubishi Xpander Dihantui Mobil Kia dengan Mesin Turbo di Indonesia

Suzuki Brazza semakin canggih dengan layar HUD yang transparan dan mewah lanjut ke bagian pintu penumpang belakang dengan door trim berwarna coklat dan ada list silver di atasnya menjadikannya tampak elegan.

Selain itu di bagian kursi penumpang juga terdapat hend rest yang tersedia lubang tempat botol minuman sehingga sangat praktis.

Mobil ini juga terdapat kisi-kisi AC dan dibawahnya terdapat USB Charging.

Suzuki Brezza terdiri dari empat pilihan varian: LXI, VXI, ZXI, dan ZXI+. Harganya mulai dari 7,99 lakh Rupee atau sekitar Rp164 juta hingga Rp287 jutaan.***

Editor: Rudini Radiman

Sumber: Suzuki Bali. id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah