KOMPARASI: Toyota Avanza vs Hyundai Stargazer, Menang Mana?

- 23 September 2022, 20:43 WIB
Ilustrasi: Komparasi antara mobil Toyota Avanza dan Hyundai Stargazer
Ilustrasi: Komparasi antara mobil Toyota Avanza dan Hyundai Stargazer /Dok.porkot

Stargazer: AC, Power Window Depan, Power Window- Belakang, Automatic Climate Control, Pemanas, Power Steering, Ventilasi AC Belakang, Adjustable Seats, Kursi Pengemudi Dengan Penyesuai Ketinggian, On Board Computer, Spion Lipat Elektrik, Power Outlet, Lingkar kemudi Dengan Tombol Multi Fungsi, Kursi Lipat Belakang, Lampu Pengingat Jumlah Bahan Bakar, Lampu baca, Headrest Kursi Belakang, Arm Rest Belakang Tengah, Cup Holder - depan, Cup Holder - belakang, Bottle Holder, Keyless Entry and Arm Rest Konsol Tengah.

Berdasarkan ulasan di atas, maka bisa disimpulkan bahwa Hyundai Stargazer lebih unggul jika dibandingkan Avanza.

Sementara untuk dimensinya, Toyota Avanza mendapatkan keunggulan tersendiri. Hal ini lantaran ukuran panjang x lebar x tinggi Avanza adalah 4460 mm x 1780 mm x 1695 mm dengan jarak sumbuh 2780 mm.

Baca Juga: Waduh, Beberapa Pemilik Honda PCX dan ADV 160 Terima Surat Pemanggilan Konsumen dari AHM. ADA APA?

Sedangkan untuk Stargazer sendiri hanya memiliki Panjang 4395 mm x Lebar 1730 mm x Tinggi 1700 mm dan jarak sumbuh 2750 mm. Dengan demikian Toyota Avanza memiliki ukuran yang lebih besar dan luas jika dibandingkan Stargazer. 

Adapun harga yang ada dikeduannya tentu juga memiliki perbedaan. Sebagaimana diketahui, Avanza 1.5 G CVT adalah salah satu varian terbaru dari Toyota yang dijual seharga Rp 233,1 - 295,8 Juta.

Lalu untuk Hyundai Stargazer sendiri dibandrol pada kisaran harga Rp 233,1 - 295,8 Juta. Harga tersebut tentu berbeda untuk setiap wilayah di Indonesia.***

Baca Juga: BERTAMPANG KILLER! Saudara Honda BeAt dengan Gaya Adventure ini Segera Dirilis, Berikut Sosoknya

Halaman:

Editor: Chandra Mokoagow

Sumber: Oto.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah