Ini Koleksi Mobil Mantan Panglima TNI Gatot Nurmantyo, yang Bongkar Skenario Ferdy Sambo Bisa Kembali ke Polri

- 20 September 2022, 14:24 WIB
Koleksi mobil mantan Panglima TNI Gatot Nurmantyo
Koleksi mobil mantan Panglima TNI Gatot Nurmantyo /Kolase/Refly Harun/Pikiran-Rakyat.com

Total kekayaan sang Jendral itu, terbagi atas Tanah dan bangunan senilai RP15.433.574.832 milyar, alatat transportasi dan mesin Rp545 juta rupiah serta harta lainnya Rp46 juta rupiah dan terakhir kas setara kas senilai Rp 26.683.257.860.

Untuk alat transportasi dan mesin yang nilainya mencapai Rp 545 juta itu terdiri atas kendaraan roda empat saja.

Uniknya, mobil yang dimiliki Gatot saat menjabat panglima TNI salah satunya mobil legendaris di Indonesia.

Mobil pertama Gatot yakni Toyota Harrier tahun 2001, dimana mobil tersebut masuk dalam jajaran jenis SUV, mobil tersebut dihargai dengan Rp120 juta rupiah.

Baca Juga: KEREN CUY! New Honda Vario 125 4 Katup Masuk Indonesia? ini Detailnya

Untuk posisi kedua, Gatotot mempunyai mobil Alphard tahun 2006, dimana mobil tersebut masuk dalam jajaran mobil MPV yang cocok untuk perjlanan bersama keluarga, harga dari mobil itu yakni Rp385 juta rupiah.

Dan yang paling menarik, mobil terakhir yang dimiliki sang Jendral tersebut ialah Toyota Kijang Super tahun 1996, yang harganya senilai Rp 40 juta.

DImana jika kita menelusuri, Kijang Super merupakan mobil yang punya sejarah panjang di Indonesia. Sedikit flashback, Kijang Super pertama kali diluncurkan pada tahun 1986.

Di tahun 1992, Kijang Grand Extra hadir dengan teknologi Toyota Original Body yang menjadikannya sebagai minibus pertama dengan kualitas bodi bebas dempul setara sedan.

Baca Juga: TERLALU IMBA! Avatar 11 Sang Penghancur Pajero dan Fortuner Diluncurkan, cek Harga dan Spesifikasinya

Halaman:

Editor: Surahman Mokoagow

Sumber: LHKPN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x