Fitur dan Kemampuannya di Atas Rata-Rata, Motor Listrik Tromox Ukko S Bikin Ciut Yamaha Neos

- 19 September 2022, 18:50 WIB
Ilustrasi fitur canggih yang disematkan pada motor listrik Tromox Ukkos S.
Ilustrasi fitur canggih yang disematkan pada motor listrik Tromox Ukkos S. /Tromox.com/Kolase Portal Kotamobagu.

Menariknya, meski lampu depan ini sangat terang  dan lebih luas, namun lampu ini diklaim memiliki konsumsi energi yang lebih rendah.

Fitur tambahan yang tidak kalha canggih adalah penggunaan kamera ganda depan dan belakang 1080P.

Baca Juga: Hadir dengan Gaya Trail, Ini Alasan Motor Listrik Tromox Ukko S Bikin Minder Alva One dan Yamaha Neos

Teknologi WDR digunakan untuk merekam kondisi jalan di sekitar kendaraan dan memantau kondisi lapangan parkir dengan memberikan gambaran pergerakan yang jelas bahkan berfungsi dengan baik di malam hari.

Motor listrik Tromox Ukko S juga menggunakan smart key system dam safety ready button.

Sedangkan untuk sistem pengeremannya sudah menggunakan cakram depan dan belakang dengan system CBS (Combi Brake System).

Untuk harganya sendiri, saat pertama kali diperkenalkan di Indonesia Tromox Ukko S dibanderol dengan harga Rp89 jutaan. ***

Halaman:

Editor: Suprianto Suwardi

Sumber: Tromox.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah