BARU! KIA Picanto Facelift 2023 Meluncur, Bakal Jagal Pasaran Honda Brio

- 8 September 2022, 21:38 WIB
KIA Picanto
KIA Picanto /

PORTAL KOTAMOBAGU, Pikiran Rakyat - Mobil mini saat ini sedang digaungkan banyak pecinta otomotif, tak hayal para pabrikan mengeluarkan produk terbaru Mobil mini.

Seperti pabrikan KIA yang resmi meluncurkan Picanto Facelift 2023, dengan mengusung gaya SUV Compact.

KIA Picanto memang sebelumnya sudah pernah dipasarkan di tanah air, namun mobil ini kurang peminat di Indonesia.

Baca Juga: KEJUTAN! Honda Resmi Rilis Skuter 12 Jutaan, Cek Merek dan Spesifikasinya

Sehingga KIA melakukan perubahan pada mobil ini, dengan desain baru serta memberikan fitur-fitur canggih pada KIA Picanto facelift.

Tak hayal beredar rumor kehadiran KIA Picanto facelift 2023, bakal menjagal pasaran dari Honda Brio.

Dikutip PortalKotamobagu.com dari Chanel Youtube @Tnt Corner, dengan judul "Jegal Harga Brio! kecil Tapi Premium,".

Baca Juga: Ini Daftar Lengkap Mobil-mobil yang Dilarang Membeli BBM Jenis Pertalite dan Solar di Pertamina

Mari kita ulas spesifikasi lengkap dan harga dari KIA Picanto facelift, secara tampilan mobil ini memberikan kesan premium.

Secara eksterior mobil ini lebih mengarah ke SUV sporty, dari tampilan hampir mirip dengan Honda Brio dan Agya.

Kesan sporty terlihat jelas pada bagian Gril depan serta warna merah yang berada diatasnya, yang dipadukan dengan warna silver.

Baca Juga: Yamaha Limi 125, Skutik Maxi dengan Desain Elegen, Apa Bakal Masuk Indonesia?

Untuk desain lampu masih seperti yang sebelumnya, namun KIA Picanto facelift sudah disematkan lampu LED projektor dan DRL LED.

Pada bagian samping mobil ini mirip dengan Honda Brio, beralih ke belakang KIA Picanto tidak memberikan ubahan masih seperti yang sebelumnya.

Masuk pada bagian interior KIA Picanto facelift 2023, sudah diberikan ubahan yang siginifikan dengan aura mewah.

Baca Juga: Wow Calon Motor Terbaik Dunia Meluncur, Fitur RevoNEX Gaya Sport Naked Bike Bikin Lawan Melongo!

Untuk dashboard seperti menganut mini Cooper, dimana pada panel instrumen spidometer diberikan Analog dan digital.

Sementara untuk layar multimedia sudah menggunakan model Laya pop up, yang bisa dikoneksikan melalui Android dan IOS.

tak hanya itu interior ini seperti perpaduan retro modern Seperti control AC masih sistem diputar, pada bagian setir juga masih model biasa tetapi sudah bisa mengontrol beberapa fitur mobil.

Baca Juga: JADI BURONAN! Mobil Bekas dari Daihatsu ini Diburu Banyak Orang, Ada Apa Ya? Cek Selengkapnya

Bicara dapur pacunya KIA Picanto facelift 2023 mengusung mesin 1000 CC, silinder NA dan turbocharger.

Mesin tersebut bisa menghasilkan tenaga 67 HP, serta mesin turbonya bisa hasilkan tenaga 1000 Hp.

Diketahui Mobil ini rencananya akan diluncurkan pada akhir tahun 2022, untuk harga dibandrol 220 jutaan untuk OTR Jakarta.

Baca Juga: Hanya 100 Jutaan! Hyundai Luncurkan Suv Mewah, Bakal Rusak Pasaran Toyota Raize

Dengan tampilan dan harga cukup terjangkau, KUA Picanto facelift layak untuk dijadikan mobil Keluarga gays. ***

Editor: Nanda Surya Saputra

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah