ASTAGA BRO! Motor Sport 200 CC Meluncur, Lebih Murah dari Honda CBR 150R dan Yamaha R15

- 3 September 2022, 14:21 WIB
New GPX Demon 200R
New GPX Demon 200R /Youtube @MotoCar Daily/

Kedua versi dari GPX Demon 200R ini sepertinya punya kemiripan dengan motor sport buatan Honda yaitu All New Honda CBR 150, hal itu terlihat dengan desain yang agresif serba tajam juga rangka yang dipakainya berjenis tralis, apalagi dengan dibalurinya warna yang cerah seperti merah menyala.

Selain memiliki bentuk helm dual facelift, namun pada bagian tengah area depan juga terdapat lubang kecil, yang mana akan berfungsi sebagai sirkulasi udara yaitu sama seperti kepunyaannya Yamaha R15 V4.

Baca Juga: Motor Bebek Sport Paling Terganas 180 CC Meluncur Sob! Yamaha MX King dan Supra GTR Auto K.O

Kemudian bagian belakang sudah menggunakan lampu full LED yang dibuat runcing, lengkap dengan 2 buah lampu sein kecil pada sisi kiri dan kanannya. Selain itu, spakbor belakang juga dibuat menjorok layaknya motor sport kelas atas.

Secara desain, mungkin terlihat lebih agresif dan fituristik, tapi juga melihat fiturnya tidak selengkap Yamaha R15 ataupun Honda CBR 150.

Karena GPX Demon 200R ini tidak punya Asis and sliver cub, yang ada pada CBR maupun R15. Meskipun tidak adanya fitur tersebut, namun panel instrumennya sudah berubah full digital.

Baca Juga: Mobil Pick Up Murah Meriah Segera Meluncur Cuy! Carry dan Grand Max Bakal Kalah Telak

Menariknya, pada panel instrumen New GPX Demon 200R ini tidak menggunakan tombol fisik melainkan, menggunakan Soft Touch.

Selain itu, panel instrumen ini dapat menampilkan informasi berkendara yang sangat lengkap.

Untuk sektor kaki kaki suspensi depan yang sudah menggunakan suspensi, berjenis Up Shedown dengan warna keemasan, di bagian suspensi belakang juga telah disematkan mono shock tabung berwarna merah, suspensi ini juga bisa diatur sesuai kebutuhan pengendaranya.

Halaman:

Editor: Widodo Mahaputra

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah