Layak Dibeli! All New Hyundai Palisade Facelift 2022 Punya Tombol Aktif SOS, Simak Keunggulan Lainnya

- 6 Agustus 2022, 11:15 WIB
Layak Dibeli! All New Hyundai Palisade Facelift 2022 Punya Tombol Aktif SOS, Simak Keunggulan Lainnya
Layak Dibeli! All New Hyundai Palisade Facelift 2022 Punya Tombol Aktif SOS, Simak Keunggulan Lainnya /

Perubahan juga terlihat pada detail baru diskip plat depan serta nuansa pilar C yang berani.

Terdapat juga panoramic views samping yang memberi kesan lebih luas pada ruang baris ketiga mobil ini.

Pada All New Hyundai Palisade facelift terbaru ini menyediakan dua pilihan velg berukuran 18 inci untuk varian terendah dan velg 20 inci bagi varian menengah dan tertinggi.

Baca Juga: Kembali Hyundai Rilis SUV Mewah 10 Agustus 2022, Bikin Toyota Fortuner & Honda HRV Panik, Ini Spesifikasinya

Mobil ini memiliki panjang 4995 mm, lebar 1975 mm dan tinggi 1750 mm, dengan fasilitas 7 Kursi dengan ground clearance 203 mm, wheelbase mencapai 2900 mm, serta kapasitas tangki bahan bakar 71 liter.

Sekelas Mitsubishi Pajero Sport Dakar saja, kalah telak soal ukuran velg, tangki bahan bakar, dan dimensi secara keseluruhan.

Jika Mitsubishi punya layanan Mira, New Palisade telah dilengkapi dengan teknologi konektivitas Hyundai Bluelink.

Sebuah platform yang memudahkan pengecekan informasi penting tentang mobil anda melalui smartphone.

Hyundai Bluelink ini juga termasuk fitur keselamatan dan keamanan pemilik mobil, sebab ada tombol SOS yang terintegrasi dengan fitur ini.

Bila anda dalam kondisi darurat, bisa menekan tombol SOS di plafon baris pertama maka otomatis bantuan dari Hyundai akan hadir ke lokasi anda.

Halaman:

Editor: Paisal Ibrahim Tuliabu

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah