Lexus RZ 400e Mobil Listrik Murni Segera Meluncur, Intip Spesifikasinya

- 18 Juli 2022, 15:16 WIB
Lexus RZ 400e Mobil Listrik Murni Segera Meluncur, Intip Spesifikasinya /
Lexus RZ 400e Mobil Listrik Murni Segera Meluncur, Intip Spesifikasinya / /Tangkap layar instagram @lexus_lationaamerica

PORTAL KOTAMOBAGU, Pikiran Rakyat - Lexus dikabarkan tengah menyiapkan mobil listrik murni pertama Lexus RZ 450e, yang segera diluncurkan.

Mobil listrik yang dikembangkan oleh Lexus Korea Selatan ni mengangkat konsep yang sepenuhnya mengandalkan tenaga listrik dari baterai.

Seperti dilansir dari Yonhap, kantor berita Korea Selatan, projek pembangunan Lexus RZ 450e diklaim menjadi mobil listrik pertama yang murni mengunakan tenaga elektrik di 2035.

Bicara soal spesifikasi Lexus RZ 450e merupakan jenis mobil Sport Utility Vehicle (SUV) namun berdimensi besar.

Baca Juga: Gantengnya SM Sport RE3 400 cc Motor Gaya Retro Scrambler Made In Malaysia, Cek Spesifikasinya

Konsep dari Lexus RZ 450e, mengunakan platform mobil listrik BEV yang dikembangkan oleh Toyota Corporation untuk pasar otomotif Korea Selatan pada 2023 mendatang.

Lexus RZ 450e /
Lexus RZ 450e / Tangkap layar instagram @officiallexuskz

Awalnya Toyota, pabrikan asal Jepang ini berencana akan meluncurkan Lexus RZ 450e di negeri Pamansam Amerika Serikat (AS) pada akhir tahun 2022 ini.

Hal itu pun sebagaimana diungkapkan oleh salah satu Pejabat Lexus Korea Selatan, saat mengelar media test drive di Jeju Island, Korea Selatan, baru-baru ini.

Halaman:

Editor: Moh Irfany Alhabsyi

Sumber: Yonhap


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah