Ternyata ini Kecanggihan di Balik Hyundai STARGAZER 2022, Xpander dan Avanza Veloz Bisa Kalah Telak

- 17 Juli 2022, 18:30 WIB
Hyundai STARGAZER 2022
Hyundai STARGAZER 2022 /Sanook

Tidak lupa, fitur yang tidak kalah canggih adalah adanya sistem pengereman otomatis ketika ada hal-hal yang bisa menyebabkan mobil lecet atau kecelakaan, termasuk sistem peringatan untuk mobil yang lewat saat mundur, RCCA, dan lainnya.

 Baca Juga: Setelah Alami Perubahan, Kini Daihatsu Sirion 2022 bisa Geser Honda Jazz

Salah satu yang paling canggih, pabrikan ini juga telah memberikan sistem konektivitas Hyundai Bluelink melalui smartphone pemilik.

Aplikasi ini dapat menampilkan informasi tentang posisi mobil, menghidupkan dan mematikan mesin, mengatur suhu di dalam kabin, mengunci-membuka pintu, menyalakan atau mematikan lampu, mengirim suara dengan klakson. Dan juga dapat digunakan untuk melacak kendaraan yang hilang.

Beranjak ke mesin, kendatisudah diulas secara ringkas di atas, namun anda perlu mengetahui Hyundai STARGAZER 2022 memboyong mesin 1.5 MPI 4 Silinder.

Mesin itu mampu menghasilkan tenaga maksimum 115 HP pada 6.300 RPM dan torsi maksimum 144 Nm, yang disalurkan melalui transmisi CVT otomotasi dan dapat dialihkan ke transmisi manual 6 percepatan. ***

Halaman:

Editor: Suprianto Suwardi

Sumber: Sanook


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah