3 Moge Pilihan Entry Level Terfavorit yang Punya Tampilan Gahar, Spesifikasi Sangar Cocok Bajet Pelajar

- 15 Juli 2022, 15:13 WIB
Kawasaki ER6N
Kawasaki ER6N /Bukalapak

Motor Kawasaki ER6N merupakan moge yang pertama kali diluncurkan pada tahun 2011 oleh Kawasaki Motor Indonesia.

Sampai sekarang motor ini tetap jadi Moge entry level dengan harga termurah dan harganya paling stabil serta terfavorit.

Ukuran 10 sampai 11 tahunan pemakaian, Kawasaki ER6N belum bisa dibilang sebagai Moge jadul, apalagi harganya yang tetap stabil meski digerus zaman.

Untuk harga motor second bekas Kawasaki ER6N bisa anda dapatkan dari mulai harga Rp60 juta sampai Rp70 jutaan.

SpesifkasiKawasaki ER6N

Tipe mesin: Liquid-cooled, 4-stroke Parallel Twin, DOHC, 8 Valves
Kapasitas: 649 cc
Sistem Bahan Bakar: Fuel injection
Tenaga Maksimal: 70,7 dk @ 8.000 rpm
Torsi Maksimal: 64 Nm @ 7.000 rpm
Pengapian: Digital
Sistem Starter: Electrik
Transmisi: 6-speed, return
Ban Depan: 120/70ZR17M/C (58W)
Ban Belakang: 160/60ZR17M/C (69W)
Suspensi Depan: 41 mm telescopic fork
Suspensi Belakang: Offset laydown single shock with adjustable preload
Rem Depan: Dual semi-floating 300 mm petal discs Kaliper Dual piston
Rem Belakang: Single 220 mm petal disc Kaliper Single-piston
Tinggi Jok: 805 mm
Berat : 204 kg
Kapasitas Tangki: 16 liter

Baca Juga: RECOMMENDED! 7 HP Spek Gahar Serta Harga yang Rilis di Juli 2022

2. KTM RC390

KTM RC390 pertama kali diperkenalkan di Indonesia pada tahun 2014. Mesin yang digunakan KTM RC390 sama dengan yang di pada Moto3. Yang pasti motornya sangat bertenaga.

Soal design motor ini pun motor ini memiliki tampilan yang gahar dan garis yang menonjolkan sisi dominannya.

Halaman:

Editor: Suprianto Suwardi

Sumber: YouTube @RnJ TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah