Skutik Legend Yamaha Mio Sporty Reborn 2022, Tak Banyak Perubahan Bakal Geser Honda Beat

- 13 Juli 2022, 18:31 WIB
Yamaha Mio sporty Reborn
Yamaha Mio sporty Reborn /

Belakang Yamaha Mio karburator atau sering juga disebut Mio Sporty masih banyak dicari, untuk direstorasi Mio smile termasuk generasi awal Mio ini memang sudah lama tidak diproduksi.

Namun di Filipina ternyata masih eksis dijual sampai sekarang, mungkin ini masih cukup diminat belum berhenti untuk penjualannya.

Baca Juga: New Yamaha TMAX 2023 Diupgrade Lagi, Intip Spesifikasi dan Fitur Canggih Raja Maxi Yamaha ini

Soal tampilan relatif tak banyak berbeda dari Mio sporty yang beredar di Indonesia, perbedaan hanya terlihat di area buritan.

Serta knalpot diganti ke versi Filipina ini menggunakan softlens, dan behel yang mirip seperti Mio Soul.

Bicara soal fitur pun tidak ada bedanya dengan Indonesia, instrumen spidometer masih yang analog, kunci kontak tanpa remot masih kunci biasa Tampa pengamanan.

Baca Juga: Honda Mengamuk, Luncurkan Skutik Terbaru Harga Dibawa Beat?

Pada standar samping yang sudah otomatis mematikan mesin jika diturunkan, bahkan mekanisme parking brake lock itu rasanya cinta zaman pun juga masih belum ada.

Untuk masalah mesin detail versi Filipina ini masih lawas yakni mesin 114 cc, berpendingin udara dengan power 7,5 Delta.

Bicara tentang harga Yamaha Mio smile atau Mio sporty ini dijual di Filipina dengan harga 71.400 pes, atau setara 19 jutaan rupiah. ***

Halaman:

Editor: Nanda Surya Saputra

Sumber: YouTube YRP OFFICIAL


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x