Resmi Mengaspal,Motor Skutik SR 150 GT Siap Singkirkan Yamaha Nmax dan Honda PCX

- 8 Juli 2022, 10:22 WIB
Resmi Mengaspal, Skutik SR 150 GT Siap Singkirkan Yamaha Nmax dan Honda PCX
Resmi Mengaspal, Skutik SR 150 GT Siap Singkirkan Yamaha Nmax dan Honda PCX /Tangkap layar YouTube @YRP Official/

Baca Juga: Mengejutkan! Kini Hadir Mio 110 Bergaya Skutik Retro Modern, Siap Kudeta Scoopy dan Fazzio

Kemudian nama itu bertransformasi menjadi brand baru yaitu Voge SR 150 GT, setelah itu pabrikan ini juga melakukan ekspansi ke benua Eropa.

Motor skutik SR 150 GT mengusung konsep grand touring, sehingga dari fisiknya motor ini sudah sarat akan motor skutik untuk perjalanan jauh.

Perlu kalian tahu hal menarik pada motor skutik SR 150 GT ini, itu dilihat dari segi desain nya.

Tampilan depan motor ini memiliki keunikan sendiri, dengan menggunakan lampu depan ganda dan tambahan dua lubang udara dibawah.

Motor skutik SR 150 GT dibawahnya  dipermanis dengan dua lampu DRL disampingnya yang membentuk taring.

Kemudian desain bodi sampingnya juga dibuat mirip dengan SR volmax, namun dengan dimensi yang lebih kecil dan juga ramping.

Baca Juga: Memiliki Kapasitas Mesin 150 CC dan Bergaya Ala Vespa, Motor Skutik ini Siap Libas Scoopy dan Fazzio

Motor skutik SR 150 GT ini punya keunggulan diantaranya, bagasi luas berukuran 29 liter.

Selanjutnya masuk pada kaki-kakinya, yaitu ban tapak lebar dengan dua cakram depan dan belakang, yang sudah dilengkapi dengan rem dual chanel ABS.

Halaman:

Editor: Sasmito Wiharjo

Sumber: Youtube @YRP OFFICIAL


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah