HEBOH NIH GUYS! Yamaha Luncurkan Skutik Sporty Terbaru Bermesin 155cc, Ini Harga dan Spesifikasinya

12 Januari 2023, 20:14 WIB
HEBOH NIH GUYS! Yamaha Luncurkan Skutik Sporty Terbaru Bermesin 155cc, Ini Harga dan Spesifikasinya /YouTube/YRP OFFICIAL /Tangkap Layar

PORTAL KOTAMOBAGU, Pikiran Rakyat -
Belum lama ini Pabrikan yang berlogo Garputala resmi luncurkan skutik terbaru, yakni Yamaha Force 155.

Jika dilihat dari desainnya, skutik terbaru Yamaha ini bisa dibilang lebih keren dari Yamaha Aerox 155.

Meski sama-sama dibekali dengan mesin 155cc, namun dari bodynya Yamaha Force ini lebih unggul.

Baca Juga: Wah Murah Banget! Modenas Karisma 125S Resmi Meluncur, Harga 18 Jutaan, Honda Vario Kemahalan

Karena, skutik terbaru tersebut hadir dengan lekukan body yang cenderung tajam dan sporty.

Dan pastinya jika diluncurkan di pasar otomotif tanah air, skutik ini akan menjadi rebutan para anak muda.

Yamaha Force 155.

Lantas bagaimana dengan spesifikasi yang ditawarkan Yamaha pada skutik terbaru Force 155 ini?

Baca Juga: Diramal Sebelum Tahun Baru Imlek 2023, 4 Shio Ini Bakal Dikejutkan Hal Besar

Nah, jika penasaran tetap simak artikel ini sampai habis. Dikutip dari kanal YouTube YRP OFFICIAL, berikut ulasannya.

Skutik terbaru berlabel kan Yamaha Force 155 dirumorkan akan menjadi pengganti Yamaha Mio 155 versi skutik bongsor.

Hal itu bisa dilihat dari tampak depan, Yamaha Force 155 ini punya tampilan dual headlamp agresif yang lebih keren jika dibandingkan Yamaha Aerox.

Baca Juga: Harley Davidson Kemahalan Bro, Mending ini Harganya Terjangkau dan Keren Lagi

Pada bagian panel instrument spedometer skutik ini sudah full digital dan sekarang dengan membawa konsep model stang.

Sekilas skutik tanpa cover ini mirip Honda ADV 160.

Sementara untuk bagian dapur pacunya, dibekali mesin berkapasitas 155 cc satu silinder SOHC.

Baca Juga: Honda Scoopy Terpojokkan! New Yamaha Grande 2023 Resmi Meluncur, Cek Spesifikasinya

Yang mana mesin ini memiliki tenaga sebesar 15,3, pada 8000 RPM dan untuk torsi puncaknya 13,9 nm pada 6500 RPM dengan kapasitas tangki bahan bakar 7,1 liter.

Jika diperhatikan secara menyeluruh skutik terbaru Yamaha Force 155 ini telihat lebih tajam dan sporty dengan menggunakan suspensi dibagian depan.

Dengan velg 13 inci dan ban berukuran 120/70, sedangkan dibagian belakang menggunakan suspensi monosok 13 inci dan ban 130/70 yang didukung pengereman cakram di kedua roda.

Baca Juga: Irit BBM dan Bertenaga! Begini Spek 3 Tipe New Honda Vario 125 Terbaru

Nah, Itulah sedikit ulasan tentang skutik terbaru Yamaha Force 155 yang tampil tajam dan sporty . ***

Editor: Mohamad Ramdhani Amiri

Sumber: YouTube

Tags

Terkini

Terpopuler